Mark Zuckerberg mengungkapkan tiga fitur baru Threads, yang akan mulai diluncurkan pada pekan ini.
Liputan6.com, Jakarta - CEO Meta Mark Zuckerberg mengumumkan beberapa fitur baru buat media sosial pesaing Twitter besutan Instagram, Threads.
Nantinya, pengguna akan mendapatkan opsi yang memungkinkan dia bisa merilis postingan dari Threads mereka, secara langsung ke Direct Message Instagram melalui tombol Send. Lebih lanjut, Threads Instagram juga mempermudah verifikasi identitas di berbagai platform fediverse seperti Mastodon. Mark Zuckerberg juga sempat mengungkapkan Threads bakal kehadiran fitur baru berupa pencarian dan web untuk pesaing Twitter itu.
Mengutip The Verge, Adam Mosseri pun telah menjawab permintaan ini dengan menjawab"kami sedang mengerjakannya!" di beberapa unggahan pengguna. Namun, co-founder Facebook itu juga mengklaim bahwa pengguna Threads anjlok, namun situasinya terbilang normal. 4 dari 4 halamanPengguna Threads Dilaporkan MenurunSebelumnya, Threads, dilaporkan mengalami penurunan pengguna meski sempat meraup lebih dari 100 juta pengguna hanya dalam lima hari usai diluncurkan.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Mark Zuckerberg umumkan sejumlah fitur baru ThreadsDi tengah menurunnya tingkat retensi pengguna Threads setelah sempat mengalami pertumbuhan pesat saat awal perilisannya, CEO Meta, Mark Zuckerberg, ...
Les mer »
Mark Zuckerberg Umumkan Fitur Baru Threads, Apa Saja?Mark Zuckerberg, mengumumkan bahwa Threads akan memiliki sejumlah fitur baru yang akan dirilis minggu ini.
Les mer »
Cara Menghapus Foto Bugil di Internet Bagi Remaja, Pakai Alat yang Didanai Perusahaan Mark ZuckerbergJika Stop NCII hanya bisa diakses oleh orang dewasa, berikut situs penghapus foto bugil di internet yang bisa membantu para remaja.
Les mer »
WhatsApp Kini Punya Fitur Berbagi Layar dan Video LanskapWhatsApp mengumumkan akan meluncurkan dua fitur terkait panggilan video, yaitu mode lanskap dan berbagi layar.
Les mer »