Simak beberapa tips memilih sunscreen atau tabir surya yang sesuai dengan klaim nilai SPF nya.
Liputan6.com, Jakarta Baru-baru ini sedang hangat dibicarakan oleh publik mengenai sunscreen atau tabir surya dengan SPF palsu. Kabar ini mencuat karena adanya unggahan dari pengguna akun media sosial TikTok yang mengungkapkan ada produk sunscreen dengan klaim SPF di atas 50, setelah diuji lab ternyata hanya memiliki 2 SPF.
Berikut Liputan6.com ulas mengenai tips memilih sunscreen atau tabir surya yang sesuai dengan klaim nilai SPF nya yang telah dirangkum dari berbagai sumber, Rabu . 2 dari 4 halamanTips Memilih Sunscreen yang Aman Menurut BPOMAgar tidak tertipu dengan sunscreen atau tabir surya palus, BPOM RI mengimbau kepada masyarakat untuk menjadi konsumen cerdas dalam memilih dan menggunakan tabir surya yang aman dan memberikan manfaat dalam perawatan kulit. Caranya adalah sebagai berikut:3 dari 4 halamanHukuman Bagi Produk Sunscreen Palsu yang Tidak Memenuhi Ketentuan DIPMelansir dari laman Health Liputan6.
1. Melindungi dari Sinar UV Sinar UV dapat menembus kulit dan merusak sel sehingga menyebabkan mutasi DNA yang dapat menyebabkan kanker. Penggunaan tabir surya secara teratur dapat membantu mencegah efek berbahaya ini dengan menghalangi atau menyerap sinar UV sebelum menembus kulit.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Beredar Sunscreen SPF Palsu di Jagat Maya? Jangan Khawatir, Simak Tips Memilih Sunscreen yang AmanKulit merupakan bagian terluar tubuh yang berpapasan sinar matahari. Selain lindungi kulit dari sinar UV sunscreen juga menghambat penuaan dini dan kanker kulit
Les mer »
Gaduh Sunscreen SPF Palsu, BPOM Beri 8 Tips Cerdas Pilih Tabir SuryaCara cerdas memilih tabir surya atau sunscreen agar terhindar dari SPF palsu.
Les mer »
4 Tips Memilih Teh dengan Kualitas TerbaikKualitas dari teh tidak hanya memengaruhi rasa dan aroma dari seduhan teh, tetapi juga memengaruhi pada apa yang terkandung di dalamnya.
Les mer »
Polusi Udara Berakibat Buruk pada Kulit, Ini Pentingnya Gunakan SunscreenBuruknya kualitas udara tidak hanya berdampak buruk terhadap sistem pernapasan, tetapi juga pada kulit.
Les mer »
Tipu-Tipu Sunscreen yang Klaim SPF 50 Nyatanya di Bawah Itu, BPOM Kecolongan?BPOM RI dianggap kecolongan dengan kemunculan sunscreen SPF 50 yang klaimnya palsu.
Les mer »
BPOM: 16 Persen Produk Sunscreen Tawarkan Kadar SPF 'Palsu'Uji coba produk yang dilakukan BPOM menemukan bahwa klaim kadar SPF yang tercantum dalam kemasan justru tak sesuai dengan yang terkandung di dalam produk.
Les mer »