HIPMI akan meminta masukan dari anggota-anggotanya di daerah yang pernah terkena imbas polusi udara di wilayah kerjanya, khususnya di Sumatera.
Liputan6.com, Jakarta Isu polusi udara yang kian mencemari langit Jakarta dan sekitarnya menjadi perhatian para pengusaha muda. Himpunan Pengusaha Muda Indonesia mengaku akan membawa isu tersebut ke dalam Rapat Koordinasi Bidang dan Rapat Kerja Nasional ke-XVIII.
"Mungkin nanti kita matangkan, kita tanya juga pengalaman dari teman-teman daerah yang pernah kena polusi udara. Kita di Jakarta juga kan baru nih. Kita saling tukar informasi juga, supaya perumusannya ini bersifat nasional dan saling berbagi antar daerah," tuturnya. BMKG melaporkan, konsentrasi PM10 di Sumatera selama September 2019 secara umum masih menunjukkan nilai di bawah NAB , namun tren konsentrasi harian terus meningkat.
2 dari 3 halamanJokowi: Penanganan Polusi Udara Perlu Kerja Total, Tak Bisa Langsung SelesaiSebelumnya, Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan, penanganan polusi udara di Jabodetabek memerlukan kerja total bersama. Menurutnya, mengatasi polusi udara perlu waktu dan tak bisa langsung selesai. "Penanaman pohon yang sebanyak-banyaknya, di kantor-kantor, di halaman kantor-kantor yang memang belum ada pohonnya, diwajibkan dan diharuskan," kata Jokowi.
"Termasuk pemakaian mobil listrik buanyak yang kita kerjakan untuk menyelesaikan ini. Tapi memang bertahap," kata Jokowi.3 dari 3 halamanBeri Sanksi Perusahaan yang Tidak Pakai ScrubberLebih lanjut, Jokowi memastikan bakal memberi sanksi terhadap perusahaan bandel yang menjadi sumber polusi udara di Jabodetabek. Sanksinya perusahaan itu bisa ditutup.Jokowi akan menindak tegas perusahaan yang tidak memakai scrubber.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Atasi Dampak Polusi Udara dengan 6M 1S, Apa SajaPolusi udara merupakan faktor risiko kematian kelima tertinggi di Indonesia setelah hipertensi, gula darah, merokok dan obesitas.
Les mer »
Meski Tuai kritik, Pemprov DKI Tetap Lanjutkan Penyemprotan Jalan Guna Atasi Polusi UdaraSalah satu cara yang diusulkan adalah dengan menyemprotkan air dari ketinggian dengan tekanan tinggi alias mist water generator.
Les mer »
10 Instruksi Jokowi Atasi Polusi Udara: Tanam Pohon, Rekayasa Cuaca, Pengawasan PLTUPresiden Jokowi memberi beberapa arahan untuk menangani polusi udara tidak sehat di Jabodetabek.
Les mer »
Ragam Kebijakan Pemerintah Atasi Polusi Udara Jakarta: Penyemprotan Jalan Tuai KontroversiPermasalahan polusi udara di ibukota hingga kini belum terselesaikan.
Les mer »