Banding Ferdy Sambo Ditolak, Berikut Kronologi Putusan Hukuman Mati Pembunuhan Brigadir Yosua TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Banding Ferdy Sambo ditolak Pengadilan Tinggi DKI Jakarta. Banding tersebut diajukan sesaat setelah Ferdy Sambo divonis hukuman mati dalam kasus pembunuhan berencana terhadap mantan ajudannya, Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Dengan penolakan tersebut, Pengadilan Tinggi DKI Jakarta Menguatkan putusan hukuman mati yang dijatuhkan oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan terhadap mantan Kepala Divisi Profesi dan Pengamanan Polri, Ferdy Sambo.
Kami mengharap kepada majelis hakim Ferdy Sambo dijatuhi pidana seumur hidup' ujar JPU di dalam Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.Pada Oktober lalu, Ferdy Sambo bersama dengan Kuat Ma’ruf, Richard Eliezer Pudihang Lumiu, Putri Candrawathi didakwa dengan menggunakan Pasal 340 KUHP jo Pasal 55 ayat ke-1 KUHP subsider Pasal 338 KUHP jo Pasal 55 ayat ke-1 KUHP dengan ancaman maksimal hukuman mati atau penjara seumur hidup.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Profil H Mulyanto, Hakim Anggota dalam Sidang Putusan Banding Kasus Ferdy Sambo Cs - Tribunnews.comBerikut profil H Mulyanto, hakim anggota sidang putusan banding kasus Ferdy Sambo cs.
Les mer »
Ferdy Sambo Tidak Dihadirkan saat Hakim PT DKI Jakarta Bacakan Vonis Banding Hukuman MatiPengadilan Tinggi DKI Jakarta menggelar sidang banding terhadap vonis hukuman mati terhadap mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo.
Les mer »
Aparat Keamanan Bersenjata Lengkap Amankan Sidang Vonis Banding Ferdy SamboMeski disebut tak ada pengamanam khusus sidang vonis banding ferdy sambo di PT DKI Jakarta, namun terlihat aparat gabungan bersenjata lengkap dan kawat berduri.
Les mer »
Gelar Sidang Vonis Banding Ferdy Sambo Cs, Pengadilan Tinggi DKI Jakarta Dijaga KetatPengadilan Tinggi DKI Jakarta hari ini akan menggelar sidang vonis banding Ferdy Sambo dan para terdakwa kasus pembunuhan Brigadir Yosua lainnya.
Les mer »