Cak Imin ke Pelukan Anies, Gerindra Ganti Strategi Demi Dongkrak Suara Prabowo di Jatim.
Ia pun mengibaratkan Pilpres 2024 itu, dengan turnamen sepak bola. Bila ada tim lawan yang pemain bintangnya pindah klub, maka klub yang ditinggalkan akan berusaha mencari pemain bintang lainnya.
"Jawa Timur penting, Jawa Tengah juga penting, semua daerah sama pentingnya. Karena di Indonesia tidak sama seperti di Amerika. Karena di Amerika ada daerah khusus yang harus dimenangkan. Tapi, Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat, kan daerah yang memiliki suara gemuk , sehingga kita memperhatikan dan mementingkan suara di Jawa Timur," tutur Gus Irfan.
Katanya segala kemungkinan akan terjadi termasuk menggandeng tokoh NU lainnya yang ada dari Jawa Timur. Apalagi nama Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa juga masuk dalam radar cawapres Prabowo Subianto."Bisa aja seperti itu. Kalau bicara sosok atau figur, akan dibahas oleh pak Prabowo dan partai-partai koalisi, tapi yang jelas kita akan lebih menggarap Jawa Timur," ujar Gus Irfan.
Selain itu, ia mengaku Prabowo Subianto di Jawa Timur memiliki banyak sekali pendukung di luar partai Gerindra.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Cak Imin dan Petinggi PKB Bakal Temui PKS Bahas Duet Anies Baswedan-Cak IminKetua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin dan petinggi PKB disebut akan menemui pimpinan PKS dalam waktu dekat.
Les mer »
Dipanggil Cak Imin, Apa Peran Cak Imin di Kasus Korupsi 'Kardus Durian'?Melenggang jadi cawapres Anies Baswedan, kini Cak Imin malah dipanggil KPK atas perannya dalam kasus durian.
Les mer »
Respons Gerindra soal PBB Usul Yusril jadi Cawapres Prabowo Subianto Usai Cak Imin Bersama AniesSekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani menghormati usulan PBB.
Les mer »
Demokrat Mulai Mesra dengan Gerindra Pasca Anies Pilih Cak IminPenjajakan dengan Gerindra dilakukan pasca Demokrat menarik dukungan dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan setelah deklarasi pasangan Anies Baswedan-Cak Imin.
Les mer »
Sekjen Gerindra Dapat WA dari Cak Imin, Keluar dari Koalisi PrabowoSekjen Gerindra ungkap Cak Imin sudah mengirim pesan WA keluar dari koalisi pendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
Les mer »
Gerindra Buka Pintu untuk Demokrat usai Ditinggalkan PKB dan Cak IminPartai Gerindra membuka peluang untuk bekerja sama dengan Partai Demokrat untuk bergabung ke dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Les mer »