Sandiaga dinilai sebagai menteri paling aktif dalam menghadiri acara PPP.
Mardiono kemudian buru-buru menjelaskan, bahwa laporan itu disampaikan Sandiaga dalam konteks mengundangnya sebagai Menparekraf."Tetapi Pak Sandi melaporkan dalam konteks kita undang sebagai Menparekraf yang paling aktif selama ini," ujarnya.
"Setelah mengundurkan diri dari Gerindra, mulailah berdiskusi untuk menindaklanjuti bagaimana kita untuk sama-sama berjuang di PPP kemudian ditindaklanjuti melalui ospek untuk mengenali PPP," ujarnya. Usai resmi bergabung, Mardiono pun berpesan kepada Sandiaga untuk meneruskan perjuangan PPP dan amanah umat. Dia juga mengingatkan tugas berat yang sudah menanti Sandiaga."Pak Sandi nanti akan dapat plonco lagi karena insya allah minggu ini PPP akan menggelar rapimnas dan di dalam rapimnas itu disamping membahas berbagai kesiapan menuju Pemilu tetapi juga membahas dengan gabungnya Pak Sandi ini harus kita kasih tugas berat," ujarnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Besok, Mardiono Umumkan Sandiaga Uno Resmi Kader PPPPartai Persatuan Pembangunan (PPP) secara resmi akan mengumumkan Sandiaga Salahuddin Uno sebagai kader pada Rabu (14.6.2023) besok. Partai Persatuan Pembangunan...
Les mer »
PPP Tak Ingin Terburu-buru Mengusung Sandiaga Uno Jadi Cawapres, Mardiono: Ada Mekanisme PartaiSandiaga Uno dinyatakan lulus masa pengenalan PPP. Namun, Mardiono sebut partainya tak terburu-buru usung sang menteri jadi cawapres.
Les mer »
Sandiaga Uno Resmi Jadi Kader PPP, Datang Disambut Rebana dan SalawatSandiaga Uno langsung diberikan Kartu Tanda Anggota (KTA) oleh Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono.
Les mer »
DPP PPP: Sandiaga resmi gabung PPP pada Rabu malam'Insya Allah besok Pak Sandi resmi bergabung seperti disampaikan oleh Pak Plt. Ketum Mardiono. Rabu besok jam 18.30 (WIB) setelah maghrib,' kata Ketua DPP PPP Achmad Baidowi.
Les mer »
Sandiaga Uno Resmi Bergabung dengan PPP, Plt Ketum: Sudah Lulus OspekSaat tiba di Kantor DPP PPP, Sandiaga Uno disambut langsung oleh Sekjen PPP Arwani Thomafi, Wakil Ketua Umum Amir Uskara, Ketua DPP PPP Achmad Baidowi dan jajaran petinggi PPP lainnya.
Les mer »
Sandiaga Uno Bilang Dipelonco 7 Bulan Sebelum Masuk PPPMardiono berkata, sebagai tokoh nasional, Sandiaga akan diberi peran dalam rangka pemenangan Pemilu 2024.
Les mer »