Salah satu WNI dari Sudan yang sudah dievakuasi dan tiba di Indonesia bercerita bahwa rombongannya sempat dihentikan tentara
Evakuasi WNI dari Sudan menuju Indonesia dilakukan secara estafet.
Mulai dari kota Khartoum hingga tiba di Indonesia. WNI di kota Khartoum mayoritas merupakan mahasiswa di university of Africa. WNI yang merupakan mahasiswa bernama Nila ini bercerita bahwa kontak senjata terjadi di belakang kampus University Of Africa. Mahasiswa pun dikumpulkan di aula kampus untuk berlindung.Perjalanan yang biasa ditempuh selama 12 jam dari kota Khortum ke kota Port Sudan juga berlarut hingga 20 jam.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
TNI AU Sudah Evakuasi 110 WNI dengan Pesawat dari Sudan |Republika OnlineWNI dievakuasi dari Khartoum menuju Port Sudan untuk diterbangkan ke Jeddah.
Les mer »
Sudan Perang, 897 WNI Sudah DievakuasiSebagian besar adalah mahasiswa, terdapat pula anggota Palang Merah Indonesia (PMI) dengan keluarganya dan seorang tenaga profesional airlines.
Les mer »
Evakuasi WNI dari Sudan Terus Berlanjut, 667 Orang Sudah Tiba di Jeddah |Republika OnlineDari Jeddah, WNI akan dipulangkan secara bertahap ke Tanah Air
Les mer »
Sudan Perang, 897 WNI Sudah Dievakuasi Halaman all - Kompas.comPemerintah mengabarkan bahwa warga negara Indonesia telah dievakuasi dari Sudan pada hari Rabu (26/4/2023). Secara total sudah 897 WNI, dari 937 WNI yang tercatat berada di Sudan, telah dievakuasi. Global Sudan
Les mer »
Pemprov Jatim Siapkan Fasilitas Penjemputan Warga yang Dievakuasi dari Sudan |Republika OnlineHingga kini, sebanyak 897 WNI di Sudan sudah dievakuasi.
Les mer »