Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani bocorkan nama-nama yang masuk dalam radar bakal cawapres pendamping Ganjar Pranowo.
hal ini disampaikan usai Rapat Kerja Nasional PDI Perjuangan di Sekolah Partai DPP PDIP, Jakarta Selatan pada Selasa
“Kalau boleh saya sebut yang ada di media, pak Mahfud sudah masuk namanya, pak Erick Thohir, pak Ridwan Kamil, pak Sandiaga Uno, kemudian ada pak AHY, pak Airlangga. Nama-nama itu masuk dalam peta yang ada di PDI Perjuangan,”ujar Puan Maharani. Terkait hal ini, Bacapres Ganjar Pranowo menegaskan bahwa hingga kini belum ada nama yang diputuskan sebagai pendamping dirinya.“Jadi urusan cawapres karena banyak partai masih akan bekerja sama dengan PDI Perjuangan, maka pasti akan terjadi berembuklah,”ujar Ganjar.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Ini Nama-Nama yang Disebut Puan Masuk Daftar Kandidat Cawapres Ganjar |Republika OnlineEnam dari 10 nama terdiri atas kalangan menteri, ketum parpol, hingga kepala daerah.
Les mer »
Puan Bocorkan Nama yang Masuk Bursa Cawapres Ganjar Pranowo: Ada Mahfud MD, Sandiaga Uno hingga AHYPuan Maharani sebut sejumlah nama yang masuk bursa bakal cawapres pendamping Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Les mer »
Puan Beberkan Sejumlah Nama Cawapres Ganjar Pranowo, Ada Erick Thohir sampai AHYKetua Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan (DPP PDIP) Puan Maharani mengatakan, untuk nama calon wakil presiden (cawapres) bagi bakal calon presiden (bacapres) Ganjar Pranowo sudah ada 10 nama. Dia pun membeberkan sejumlah nama yang masuk untuk dipertimbangkan.
Les mer »
Beberkan 10 Nama Cawapres untuk Ganjar, Puan Maharani Sebut Mahfud, Erick Thohir Hingga AHYMenurut Ketua DPP PDIP Puan Maharani, ada 10 nama figur yang kekinian dipertimbangkan untuk dampingi Ganjar Pranowo sebagai cawapres.
Les mer »
Puan Sebut Mahfud MD, Erick Thohir, dan AHY Masuk Radar Cawapres Ganjar PranowoKetua DPP Puan Maharani mengungkapkan Mahfud MD, Erick Thohir, AHY, dan sejumlah nama lain masuk radar sebagai cawapres Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Les mer »
Puan soal Jokowi 100 Persen Dukung Ganjar di Pilpres 2024: Silakan Cerna SendiriPuan mempersilakan masyakarat mengartikan arah dukungan Jokowi untuk capres Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024.
Les mer »