Dishub Sumut Larang Truk Pengangkut Barang Melintasi Jalan Nasional Selama Arus Mudik Mudiklebaran
sumut.jpnn.com, MEDAN - Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Utara mulai memberlakukan larangan melintas bagi truk angkutan barang di jalan nasiona yang berlaku sejak 17 April atau H-5 Lebaran hingga 2 Mei 2023.
Dia menjelaskan selain jalan nasional, larangan bagi truk pengangkut barang juga diberlakukan di jalan provinsi bagi truk dengan muatan di bawah delapan ton. Yunus mengatakan kendati demikian penerapan atas Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 75/2021 tentang Pengaturan Lalu Lintas Mobil Barang tetap diberlakukan.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Mulai Hari Ini, Dishub Jawa Barat Larang Angkutan Barang Melintas di Jalan TolDishun Jawa Barat melarang angkutan barang melintas di Jalan Tol dan jalan nasional mulai 17 April 2023 pukul 16.00 WIB hingga 21 April 2023
Les mer »
Pendaftar Mudik Gratis Bermartabat 3.000 Orang Lebih, Tiket Bisa Diambil di Kantor Dishub SumutDinas Perhubungan (Dishub) Sumatera Utara mencatat, masyarakat yang mengikuti program mudik gratis bermartabat pada Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, sudah mencapai 3.000 lebih orang calon pemudik.
Les mer »
Kepala Truk Muatan Ayam Hancur Usai Tabrak Truk Polisi di JagorawiKecelakaan melibatkan truk muatan ayam dengan truk Sabhara Polri terjadi di Tol Jagorawi. Kecelakaan tersebut mengakibatkan kedua kendaraan ringsek.
Les mer »
Truk Polisi Dihantam Truk Pengangkut Ayam di Tol Jagorawi, 1 Anggota LukaKendaraan dinas Polri ditabrak truk bermuatan ayam di Tol Jagorawi KM 43, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (17/4/2023) siang. Seorang anggota polisi mengalami luka akibat kejadian tersebut.
Les mer »
14 Truk Ditahan dalam Razia Truk Sumbu Besar di Jalur PanturaRazia terhadap truk bersumbu besar tersebut digelar di pangkalan truk Kecipir Losari, Senin (17/4) petang.
Les mer »
7.500 Bus Beroperasi Layani Masyarakat di Sumut saat Mudik Lebaran 2023Dishub Provinsi Sumut memprediksi ada 7.500 unit bus AKDP yang beroperasi melayani pemudik dari Kota Medan ke sejumlah kabupaten/kota di Sumut
Les mer »