Ketua Bappilu PPP Sandiaga Uno mengaku tidak mengurus peluang menjadi bakal calon wakil presiden (cawapres) untuk mendampingi bakal calon presiden (capres) Ganjar Pranowo.
Liputan6.com, Jakarta - Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Persatuan Pembangunan Sandiaga Uno mengaku tidak mengurus peluang menjadi bakal calon wakil presiden untuk mendampingi bakal calon presiden Ganjar Pranowo.
Sandiaga mengaku masih optimis menjadi bakal cawapres. Hanya saja, ia menekankan perlu realistis, jangan sampai mengganggu hubungan dengan PDIP. 2 dari 4 halamanPAN dan Golkar Resmi Gabung ke KKIR, Sandiaga Uno: Saatnya KonsolidasiSebelumnya, Partai Golkar resmi bergabung dalam Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya yang terdiri dari Partai Gerindra, Partai Amanat Nasional , dan Partai Kebangkitan Bangsa pada Minggu 13 Agustus 2023.
Sandiaga menyebut dirinya akan membahas peristiwa itu kepada Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono. Sehingga, Mardiono dapat berkonsolidasi dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan selaku partai koalisi. 4 dari 4 halamanPeta Pilpres Semakin JelasPartai Keadilan Sejahtera menghormati sikap politik Partai Amanat Nasional dan Partai Golkar yang mendukung Prabowo Subianto sebagai calon presiden pada pemilu 2024.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
PPP Angkat Bicara Jika Sandiaga Uno Tidak Menjadi Wakil Ganjar PranowoSafari politik para pimpinan partai sudah mulai intens menjelang pemilu 2024. Seperti yang dilakukan Plt Ketua Umum PPP, Muhamad Mardiono saat mengunjungi Bali untuk membicarakan komitmen koalisi PPP dengan PDI Perjuangan.
Les mer »
Bakal Capres PDIP Ganjar Pranowo Ungkap Kedekatannya dengan Yenny Wahid dan Keluarga Gus DurBakal Capres PDIP, Ganjar Pranowo mengungkapkan kedekatannya dengan Yenny Wahid dan keluarga dari Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid atau akrab disapa Gus Dur
Les mer »