Anggota Komisi III DPR RI, Benny K Harman mengusulkan surat izin mengemudi (SIM) berlaku seumur hidup pada Korlantas Polri. Lalu kenapa SIM hanya 5 tahun?
– Anggota Komisi III DPR RI, Benny K Harman mengusulkan surat izin mengemudi berlaku seumur hidup. Namun, sebenarnya kenapa SIM kendaraan sendiri hanya memiliki masa berlaku 5 tahun saja?
Sebelumnya, Benny mengungkapkan usulan tersebut ketika rapat dengan Kakorlantas Polri, Irjen Firman Shantyabudi, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta pada Rabu 5 Juli 2023. Dia menilai perpanjangan SIM yang dilakukan setiap 5 tahun bisa jadi lahan cari duit. "Saya senang SIM bukan bagian dari PNBP, bagian pelayanan. Tapi kalau itu bagian pelayanan mestinya tidak boleh ada lagi masa berlakunya SIM, harus seumur hidup," kata Benny dalam rapat kerja Komisi III DPR dengan Korlantas Polri.
"Kalau setiap lima tahun ya itu kan alat cari duit. Jadi kalau bapak konsisten, saya dukung hapus itu, SIM satu kali saja ujian. Itu kalau mau benar, tapi kalau mau cawe-cawe, polisi mau cawe-cawe, di SIM itu caranya. Perpanjang SIM," kata Wakil Ketua Umum Partai Demokrat tersebut.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Curiga Jadi Lahan Cari Duit, Anggota DPR Usulkan SIM Berlaku Seumur HidupAnggota Komisi III DPR RI, Benny K Harman mengusulkan surat izin mengemudi (SIM) berlaku seumur hidup. Ini agar perpanjangan SIM tak jadi lahan cari duit oleh oknum.
Les mer »
DPR Ingin Pembuatan SIM Tanpa Perpanjangan karena Jadi Ladang Cari DuitAnggota Komisi III DPR RI Benny K Harman meminta agar masa perpanjang SIM sekali seumur hidup.
Les mer »
DPR Usulkan SIM Seumur Hidup, Belum Ada Negara Lain yang MelakukanBelum ada negara yang menerapkan masa berlaku seumur hidup untuk SIM.
Les mer »
Politikus Demokrat Usul SIM Berlaku Seumur Hidup, Kecuali Polisi Mau Cawe-caweAnggota Komisi III DPR RI Benny K Harman mengusulkan agar masa berlaku Surat Izin Mengemudi (SIM) seumur hidup.
Les mer »
UKT PTN Mahal, Ketua Komisi X DPR Minta PTN-BH Terus Dipantau dan Dievaluasi |Republika OnlineKetua Komisi X DPR, Syaiful Huda minta PTN-BH dipantau dan dievaluasi soal UKT mahal.
Les mer »
Tak Setuju dengan DPR, Pengamat Sebut SIM Harus DiperpanjangUsulan masa SIM diberlakukan seumur hidup tanpa perpanjangan kurang pas atau kurang relevan dengan kondisi yang ada di lapangan.
Les mer »