'Yang saya tulis di BAP itu bohong, Yang Mulia,' ujar Mario.
JAKARTA, KOMPASTV – Mario Dandy sebelumnya mengaku berbohong kepada penyidik kepolisian terkait peran Shane di hari penganiayaan David.
Sebelumnya dalam berita acara pemeriksaan Mario menceritakan bahwa Shane menawarkan diri untuk ikut memukuli David. Hakim pun bertanya di BAP pemeriksaan Mario sebagai saksi, terkait tawaran Shane mau ikut pukul David adalah bohong."Bohong ini nggak bener ini ?" tanya hakim lagi. "Di situ saya membuat skenario bahwa Shane ini yang membuat saya panas sampai ujung-ujungnya saya pukulin David,”kata Mario.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
[FULL] Jaksa Cecar Shane Lukas Alasan Tidak Tahan Mario Dandy Aniaya Davidaksa Penuntut Umum cecar kesaksian Shane Lukas dalam sidang perkara penganiayaan David Ozora oleh Mario Dandy.
Les mer »
Pekan Depan Kuasa Hukum Shane Lukas Akan Hadirkan Saksi Meringankan di Persidangan - Tribunnews.comKuasa Hukum Shane Lukas, Happy Sihombing mengungkapkan bahwa pihaknya akan menghadirkan saksi meringankan ahli pidana dan psikolog pada persidangan berikutnya. (ld)
Les mer »
Ibu Mario Dandy Diduga Terlibat TPPU Rafael Alun, KPK: Kalau Jadi Tersangka Kami UmumkanKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan tengah mendalami keterlibatan Ernie Meike Torondek, ibu dari Mario Dandy, dalam kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) sang suami yang juga mantan pejabat pajak, Rafael Alun Trisambodo.
Les mer »
[FULL] Saksi Ahli Beberkan Kondisi David di Sidang Mario DandySaksi ahli dari RS Medika Permata Hijau, Dokter Aisyah Anofi, memberi keterangannya sebagai saksi dalam lanjutan sidang kasus penganiayaan David.
Les mer »