Ganjar Pranowo berpotensi rebound usai ditunjuk sebagai calon presiden (capres) oleh Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA -- Poltracking Indonesia menilai elektabilitas Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berpotensi rebound usai ditunjuk sebagai calon presiden oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
Namun demikian, Direktur Eksekutif Poltracking Hanta Yuda mengatakan Ganjar masih akan mendapatkan momentum setelah dideklarasikan capres oleh PDIP. Oleh karena itu, Hanta menilai tren elektabilitas Ganjar bakal mirip dengan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ketika resmi diusung Partai NasDem. Dia mencatat saat itu Anies, yang kini berada di posisi ketiga dengan elektabilitas 22,4 persen, sempat menduduki posisi kedua dengan menyalip elektabilitas Prabowo.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
PDIP Resmi Bentuk Tim Pemenangan Ganjar Pranowo, Ahmad Basarah Jabat KetuaSekjen PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengumumkan struktur tim pemenangan Pemilu 2024 atau tim koordinasi relawan pemenangan Pemilu 2024.
Les mer »
PPP Umumkan Usung Ganjar Pranowo Capres 2024, Ini Respons PDIP |Republika OnlinePPP resmi umumkan keputusan mengusung Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024.
Les mer »
PDIP dan PPP Segera Bertemu Usai Kompak Usung Ganjar PranowoPDIP dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) akan segera melakukan petemuan untuk mengukuhkan kerja sama partai politik.
Les mer »
Dukung Ganjar Pranowo, PDIP dan PPP Akan Segera BertemuPPP mengumumkan dukungannya terhadap pencapresan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. Pengumuman ini dilakukan beberapa hari setelah Ganjar dideklarasikan PDIP sebagai bakal Capres 2024.
Les mer »
PDIP NTB Perintahkan Kader Solid Memenangkan Ganjar PranowoRahcmat Hidayat memerintahkan pengurus dan kader PDIP di NTB solid memenangkan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Les mer »
Sikap PDIP terhadap Dukungan PPP untuk Ganjar Pranowo - tvOnePDIP menyambut baik dukungan PPP terhadap Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (Capres) dalam Pilpres 2024. - tvOne
Les mer »