Ukraina diguncang skandal korupsi. Ini terkait kementerian pertahanannya. Sosok muslim pun ditunjuk jadi menhan baru.
Hal ini pun dijawab langsung Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy. Ia memecat Reznikov, Minggu.
"Saya memutuskan untuk mengganti Menteri Pertahanan Ukraina. Oleksii Reznikov telah melalui lebih dari 550 hari perang skala penuh," kata Zelenskiy dikutip"Saya yakin kementerian memerlukan pendekatan baru dan format interaksi lain dengan militer dan masyarakat secara keseluruhan," tambahnya. Sejak 2020, Umerov telah menjadi anggota gugus tugas pemerintah Ukraina yang mengerjakan strategi untuk mengakhiri pendudukan Krimea.
Umerov, yang digambarkan sebagai negosiator berbakat oleh orang-orang terdekatnya, adalah anggota tim Ukraina yang mengadakan negosiasi dengan Rusia pada 2022, satu bulan setelah invasi besar-besaran Rusia.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Geger Skandal Korupsi Perang Ukraina, Zelensky Pecat MenhanPresiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy memecat menteri pertahanannya, Minggu (3/9/2023). Hal ini terkait skandal korupsi di tengah perang Rusia-Ukraina.
Les mer »
Ukraina Tahan Taipan Mantan Pendukung Zelensky atas Tuduhan KorupsiPengadilan Ukraina memerintahkan taipan Ihor Kolomoisky ditahan.
Les mer »
Zelensky Akan Tunjuk Muslim Tatar Crimea Jadi Menhan UkrainaPresiden Volodymyr Zelensky dikabarkan akan menunjuk etnis Tatar muslim dari Ukraina sebagai Menteri Pertahanan Ukraina.
Les mer »
Politikus Tatar Krimea Ditunjuk Zelenskyy Jadi Menteri Pertahanan, Bagaimana Sosoknya?Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy menunjuk seorang politikus dari Tatar Krimea sebagai Menteri Pertahanan Ukraina.
Les mer »
Geger Wanita Ini Melahirkan di Lift, Lalu Buang Bayinya ke Tempat SampahGeger di jagat media perilaku yang dilakukan oleh seorang wanita di China, Ia saat melahirkan di dalam lift dan membuang bayi yang dilahirkannya tersebut ke dalam sampah
Les mer »
Geger Penipuan Wine Berlogo Halal, Polda Metro Buru Pembuat dan PenjualnyaSeorang warga bernama Muhamad Adinurkiat melaporkan produk wine bermerek Nabidz ke Polda Metro Jaya karena merasa tertipu dengan dicantumnya logo halal pada produk tersebut.
Les mer »