Produsen ban, Goodyear Tire & Rubber telah menyetujui rencana rasionalisasi dan reorganisasi tenaga kerja di Eropa, Timur Tengah, dan Afrika.
Produsen ban,Tire & Rubber telah menyetujui rencana rasionalisasi dan reorganisasi tenaga kerja di Eropa, Timur Tengah, dan Afrika. Langkah ini akan mengakibatkan pemutusan hubungan kerja terhadap 1.200 karyawannya., , keputusan tersebut diambil setelah aktivis investor Elliott Investment Management pada bulan Mei mengkritik Goodyear karena mismanajemen. Perusahaan juga dinilai tertinggal dari pesaingnya Michelin dan Bridgestone.
Atas kondisi ini, sebagai pemegang 10% saham di perusahaan ban berusia 125 tahun tersebut, Elliott juga telah mendorong Goodyear untuk melakukan peninjauan operasional dan penjualan tokonya.