Pada Selasa siang, tampak tidak ada antrean kendaraan di GT Kalikangkung.
pada H+1 Idul Fitri 1444 Hijriah. Dalam kesempatan itu, Muhadjir juga memuji turunnya angka kecelakaan selama musim mudik Lebaran 2023.
"Kondisinya cukup bagus dari segi, misalnya, untuk kecelakaan dibanding tahun lalu mengalami penurunan sampai 39 persen. Dari tahun 2022, sebanyak 3.573 kasus, tahun ini turun jadi 2.117; jadi turun 39 persen," kata Muhadjir di Gerbang Tol Kalikangkung, Semarang, Jawa Tengah, Senin . Dia juga mengungkapkan penurunan angka kecelakaan tersebut berbanding lurus dengan turunnya angka kematian akibat kecelakaan selama musim mudik Lebaran 2023, dibandingkan dengan periode serupa pada musim mudik Lebaran 2022."Jumlah korban meninggal khusus untuk mudik juga terhitung H-5 sampai hari H, itu turun 72 persen; karena yang meninggal 164 orang sampai hari H, sementara tahun lalu mencapai 583 orang," ujar Muhadjir.
Angka korban luka akibat kecelakaan lalu selama mudik Lebaran 2023 juga mengalami penurunan sebanyak 33 persen. Rinciannya adalah korban luka akibat kecelakaan pada mudik Lebaran 2022 sebanyak 2.990 orang dan tahun ini tercatat 2013 orang. Dalam kesempatan itu Muhadjir juga mengimbau kepada seluruh pelaku perjalanan untuk mematuhi rambu lalu lintas, tidak kebut-kebutan, dan mematuhi instruksi petugas di lapangan.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
One Way dari Kalikangkung ke Cikampek Diperpanjang sampai Selasa Tengah MalamPenerapan rekayasa lalu lintas satu arah (one way) dari Kilometer (KM) 414 Gerbang Tol Kalikangkung, Jawa Tengah, sampai KM 72 Cikopo, Jawa Barat, diperpanjang sampai Selasa pukul 24.00 WIB.
Les mer »
Arus Balik: Gerbang Tol Kalikangkung Bersiap Membuka Sistem One Way Siang IniSistem One Way akan dibuka mulai Senin, 24 April 2023, pukul 14.00 WIB dari GT Kalikangkung hingga KT Cikampek Utama untuk memperlancar arus balik.
Les mer »
Tunggu One Way, Pemudik Rela Antre di GT Kalikangkung Semarang demi Percepat Waktu BalikJalur satu arah yang diberlakukan dari gerbang Tol Kalikangkung hingga Cikampek akan dimulai pada pukul 14.00 WIB.
Les mer »
IPW Anggap Polri Sukses Tangani Arus Mudik Lebaran 2023Arus mudik Lebaran 2023 pada Selasa, 18 April 2023, ditangani dengan one way dari Tol Cikampek ke Tol Kalikangkung, Semarang.
Les mer »