Harga emas batangan telah turun sekitar 1,2 persen sepanjang minggu ini, tertekan oleh kenaikan dolar AS, yang membuat emas batangan lebih mahal untuk pembeli di luar negeri.
Liputan6.com, Jakarta - Harga emas turun tajam pada perdagangan Jumat dan menuju kinerja minggguan terburuk dalam delapan pekan karena pernyataan hawkish dari pejabat the Federal Reserve atau Bank Sentral AS.
Pejabat the Fed mengatakan pada hari Kamis bahwa inflasi tetap jauh di atas target 2 persen bank sentral. Gubernur Fed Michelle Bowman menegaskan kembali bahwa lebih banyak pekerjaan yang harus dilakukan untuk menjinakkan inflasi. Pasar sekarang melihat peluang 89 persen dari kenaikan suku bunga 25 basis poin pada pertemuan Fed 2-3 Mei.
"Emas mengalami pergerakan yang bagus akhir-akhir ini, tetapi tampaknya momentum kenaikan sedikit melambat dan tampaknya karena koreksi teknis dengan potensi support di dekat USD 2.000 atau USSD 1.960," kata kepala analis SIA Wealth Management, Colin Cieszynski dikutip dari Kitco, Senin .
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Harga Buyback Emas Antam Malah Makin Menjauh dari RekorHarga buyback emas Antam telah turun Rp37.000 dari rekor yang sempat dibukukan pada Maret 2023.
Les mer »
Harga Emas Makin Turun Jelang Lebaran, Sentimen Hawkish The FedHarga emas lesu pada perdagangan Kamis (20/4/2023) tertekan sejumlan sentimen dari kebijakan moneter AS.
Les mer »
Harga Emas Tertekan Sentimen Hawkish The Fed, Turun ke US$2.000Harga emas terus lesu ditekan ke bawah US$2.000 per troy ons oleh sentimen hawkish bank sentral AS.
Les mer »
Harga Minyak Dunia Turun 2 Persen, Ini PenyebabnyaHarga minyak mentah Brent turun 2 persen atau 1,65 dollar AS menjadi sebesar 83,12 dollar AS per barrel.
Les mer »
H-1 Hari Raya Idul Fitri, Harga Kebutuhan Pokok Turun, Tetapi Harga Daging NaikMemasuki H-1 Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 Hijriah sejumlah harga kebutuhan pokok di Pasar Raya MMTC Medan, terpantau mengalami penurunan harga. Adapun har
Les mer »
Daftar Terbaru Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, Kamis 20 April 2023Penurunan harga emas hari ini terjadi di jenis emas UBS dan emas Retro. Sedangkan untuk emas Antam bergerak stabil.
Les mer »