PSM Makassar harus mengakui keunggulan klub Vietnam, Hai Phong, pada laga AFC Cup 2023/2024. Juku Eja menyerah tiga gol tanpa balas.
Hai Phong membuka skor pada menit kedelapan. Bek PSM, Erwin Gutawa, mencetak gol bunuh diri setelah salah mengantisipasi umpan silang mendatar dari lawan.Tim tuan rumah nyaris menggandakan keunggulan pada menit ke-21. Bola tembakan voli Hoang Nam di kotak penalti membentur tiang gawang.
PSM balik mengancam pada menit ke-32. Bola tembakan jarak jauh Da Silva bisa diamankan kiper Hai Phong, D.T. Nguyen.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Hai Phong Vs PSM Makassar: Wakil Vietnam Siapkan Kejutan buat Juku EjaHai Phong vs PSM Makassar akan tersaji di Piala AFC 2023/2024. Wakil Vietnam mengaku sudah menyiapkan rencana membungkam Juku Eja.
Les mer »
Hai Phong FC Vs PSM Makassar, Juku Eja Waspadai Kualitas Wakil VietnamHai Phong FC vs PSM Makassar, meski juara Liga 1, PSM tak merasa superior karena ada gap kualitas antara kompetisi Indonesia dengan di Vietnam.
Les mer »
Pelatih Hai Phong Lebih Segan Ke Sabah FC Dibandingkan PSM MakassarDinh Nghiem menyebutkan PSM terlalu banyak diperkuat legiun asing berdasarkan analisa yang sudah dia lakukan.
Les mer »
Prediksi Piala AFC: Hai Phong vs PSM MakassarDuel Hai Phong vs PSM Makassar dalam laga perdana Piala AFC Grup H di Stadion Lach Tray, Kamis 21 September 2023, pukul 19.00 WIB. Berikut prediksinya.
Les mer »
Jadwai Siaran Langsung Hai Phong vs PSM di Piala AFCBerikut jadwal siaran langsung Hai Phong vs PSM di Piala AFC yang berlangsung di Vietnam malam ini.
Les mer »
Jelang PSM Vs Hai Phong di AFC Cup 2023, Bernardo Tavares Ungkap KekhawatirannyaPelatih PSM Makassar Bernardo Tavares mengungkapkan kekhawatirannya jelang menghadapi Hai Phong.
Les mer »