Hasil Jerman vs Ukraina: Skor 3-3
Duel Joshua Kimmich dan Taras Stepanenko dalam laga persahabatan internasional Jerman vs Ukraina, Senin AP Photo/Martin Meissner
Kembali dari kamar ganti, Ukraina semakin berada di atas angin usai Tsygankov mencetak gol keduanya pada menit ke-56. Kali ini sebuah kesalahan Matthias Ginter dimanfaatkan oleh Artem Dovbyk untuk memberi assist yang dituntaskan Tsygankov menjadi gol. Jerman baru bisa memperkecil ketinggalan pada menit ke-83 lewat gol Havertz. Umpan panjang Rudiger berhasill menemui Havertz yang kemudian sukses menaklukkan Trubin.
Menit ke-89, Jerman mendapat penalti usai Havertz dilanggar Eduard Sobol di kotak terlarang. Kimmich yang menjadi algojo menuntaskan penalti ini menjadi gol. Skor 3-3 pun menjadi hasil akhir ini.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Hasil Manchester City vs Inter Milan: Skor 1-0 - Bola.netManchester City juara Liga Champions 2022/2023. Di partai final yang berlangsung di Ataturk Olympic Stadium, Turki, Minggu (11/6/2023) WIB, Man City mengalahkan Inter Milan dengan skor 1-0.
Les mer »
Hasil Laga Uji Coba: Persijap Jepara Hajar PSIS Semarang dengan Skor 3-2Persijap Jepara berhasil meraih kemenangan atas PSIS Semarang dalam laga uji coba yang digelar di Stadion Gelora Bumi Kartini (GBK) Jepara kemarin. Skuad asuhan Salahudin itu berhasil mengandaskan perlawanan kontestan Liga 1 tersebut dengan skor 3-2.
Les mer »
Laga Ujicoba: Drama 6 Gol, Jerman Vs Ukraina Tuntas 3-3Drama enam gol tercipta di laga ujicoba Jerman vs Ukraina. Sempat tertinggal dua gol, Die Manschaft memaksa skor akhir 3-3.
Les mer »
Presiden Ukraina: Serangan Balasan Sedang Berlangsung di UkrainaPresiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy, Sabtu (10/6) membenarkan bahwa militer Ukraina melancarkan “serangan balasan dan operasi defensif.' Serangan itu berlangsung satu hari setelah Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan upaya Ukraina untuk mengambil alih wilayahnya sudah berlangsung selama...
Les mer »
Zelensky soal Serangan Balasan: Rusia Tidak Punya Waktu LamaZelensky mengakui militernya terlibat dalam 'operasi serangan balasan dan defensif', sementara Putin meremehkan hasil pencapaian Ukraina.
Les mer »
Rusia Memulangkan 95 Tentara Ukraina yang Menjadi Tawanan PerangPerang Rusia vs Ukraina hari ini, Rusia memulangkan 95 tentara Ukraina yang jadi tawanan perang.
Les mer »