Hasil lengkap matchday ke-1 Grup E hingga H Liga Champions 2023/2024
Selebrasi skuad PSG untuk gol Achraf Hakimi ke gawang Borussia Dortmund, Liga Champions 2023/2024 AP Photo/Michel Euler
PSG akhirnya mengunci kemenangan setelah Achraf Hakimi mencetak gol pada menit ke-58. Hasil ini membuat PSG untuk sementara berada di puncak klasemen Grup F dengan tiga poin, unggul dari AC Milan dan Newcastle.Selebrasi Julian Alvarez dalam laga Liga Champions Manchester City vs Red Star Belgrade, Rabu . AP Photo/Dave Thompson
Performa apik Julian Alvarez menunjukkan bahwa City punya alternatif mencetak gol saat Erling Haaland sedang buntu. Walau tak bikin gol, Haaland punya kontribusi lewat satu assist untuk gol pertama Julian Alvarez.Aksi Joao Felix dalam laga Liga Champions Barcelona vs Royal Antwerp, Rabu . AP Photo/Joan Monfort
Barcelona menang dengan skor 5-0 secara beruntun. Sebelumnya, pada laga La Liga lawan Real Betis, Barcelona juga menang 5-0. Joao Felix juga mencetak gol pada duel tersebut.Pepe memimpin FC Porto menang lawan Shakhtar Donetsk di matchday ke-1 Liga Champions 2023/2024 AP Photo/Martin Meissner
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Hasil Liga Champions Asia: Neymar Tumpul, Al Hilal ImbangAl Hilal yang diperkuat oleh Neymar bermain melawan Navbahor dalam laga Liga Champions Asia di Riyadh, Selasa (19/9) dini hari WIB.
Les mer »
Hasil Liga Champions Asia: Klub Neymar Hampir Dipecundangi Tim Lebih Rendah dari Bali UnitedBerikut hasil Liga Champions Asia 2023-2024 tadi malam.
Les mer »
Hasil Liga Champions: Milan Ditahan Imbang NewcastleAC Milan harus puas bermain imbang menghadapi Newcastle United dalam laga Liga Champions di San Siro, Rabu (20/9) dini hari WIB.
Les mer »
Hasil Liga Champions Asia: Ronaldo Tak Cetak Gol, Al Nassr MenangAl Nassr berhasil mengalahkan tuan rumah Persepolis dalam laga Liga Champions Asia di Teheran, Rabu (20/9) dini hari WIB.
Les mer »
Hasil PSG Vs Dortmund: PSG Menang, Mbappe Catat Gol ke-41 di Liga ChampionsLaga PSG vs Dortmund digelar di Stadion Parc des Princes, Paris, Selasa atau Rabu (20/9/2023) dini hari WIB.
Les mer »
Hasil Liga Champions: Joao Felix Gemilang, Barcelona Menang 5-0Barcelona berhasil mengalahkan Royal Antwerp dengan skor 5-0 dalam laga Liga Champions. Joao Felix tampil cemerlang di laga ini.
Les mer »