Hasil Timnas Indonesia vs Burundi: Menit 32, Tim Garuda Unggul 2-0 TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Hingga menit ke-32 Timnas Indonesia mampu unggul 2-0.Yakob Sayuri membuka keunggulan Indonesia pada menit keenam. Sundulannya mampu menjebol gawang Burundi yang dikawal Mutombora Fabien.Gol kedua Indonesia diceploskan Dendy Sulistyawan pada menit ke-14.Formasi PemainPelatih Shin Tae-yong menduetkan Elkan Baggott dan Jordi Amat di lini pertahanan tim Merah Putih. Ini menjadi kesempatan pertama bagi kedua pemain naturalisasi ini berduet.
Baggott dan Amat akan mengawal barisan pertahanan Timnas Indonesia bersama Rizky Ridho, Pratama Arhan, dan Asnawi Mangkualam. Posisi kiper dipercayakan kepada berjaga kiper Persikabo 1973, Syahrul Trisna.Di lini depan, pelatih asal Korea Selatan ini menduetkan Dendy Sulistyawan dan Stefano Lilipay, yang kembali membela Timnas sejak terakhir kali tampilapada Juni 2022.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Latihan Timnas Indonesia Jelang Lawan Timnas Burundi |Republika OnlineFIFA Matchday di Stadion Patriot Candrabhaga Bekasi
Les mer »
Timnas Indonesia Vs Burundi, Klok Minta Timnas Fokus Pada Permainan SendiriPemain Timnas Indonesia, Marc Klok, meminta rekan-rekannya untuk tetap fokus pada diri sendiri ketika menghadapi Burundi dalam FIFA Matchday.
Les mer »
Timnas Indonesia Vs Burundi, Dua Kelebihan Les Hirondelles di Mata Jordi Amat - Bolasport.comBek Timnas Indonesia, Jordi Amat, mengungkapkan dua kelebihan Timnas Burundi yang wajib diwaspadai oleh skuad Garuda.
Les mer »
6 Fakta Timnas Burundi Lawan Indonesia di Ajang FIFA MatchdayTimnas Indonesia akan melakoni laga persahabatan FIFA Matchday melawan Timnas Burundi dua kali.
Les mer »