Saham GOTO sebagai penghuni paling atas top losers hari ini bersama dengan KOPI yang turun 15 persen dan SAGE turun 14,88 persen.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan ditutup stagnan dengan kenaikan tipis 0,18 poin sehingga berada di 6.633,44 pada perdagangan Senin . Namun sejumlah saham terpantau turun menyentuh batas auto rejection bawah 15 persen pada hari pertama implementasinya.
Indeks sektoral terpantau ditutup bervariasi dengan koreksi terdalam dialami sektor teknologi sebesar 4,70 persen. Turunnya sektor teknologi tidak terlepas dari pelemahan saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. yang menyentuh ARB 14,97 persen sehingga parkir di Rp125. Sementara itu, emiten teknologi lain seperti PT Elang Mahkota Teknologi Tbk. naik 3,36 persen menjadi Rp615 dan PT DCI Indonesia Tbk. naik 1,39 persen ke Rp36.500 per saham.
Track all markets on TradingViewAdapun segelintir saham yang naik di jajaran big cap adalah ASII sebesar 5,81 persen, disusul BBCA dengan kenaikan 1,66 persen dan TLKM naik 0,99 persen.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Saham-Saham Paling Cuan Sepekan, GOTO MempimpinSaham GoTo Gojek Tokopedia (GOTO) memimpin jajaran top gainers atau saham paling naik dalam sepekan ini.
Les mer »
Saham-Saham Paling Cuan Sepekan, GOTO MemimpinSaham GoTo Gojek Tokopedia (GOTO) memimpin jajaran top gainers atau saham paling naik dalam sepekan ini.
Les mer »
Bareng GOTO, Ini Saham-Saham yang Anjlok Mentok ARB 15 PersenSejumlah saham langsung jatuh menyentuh batas Auto Rejection Bawah (ARB) di hari pertama penetapan ARB 15 persen.
Les mer »
Genjot Bisnis Lending, GOTO Rombak Tim IT di IndiaGoTo memindahkan tim consumer lending yang mendukung pengembangan bisnis GoTo Financial (GTF) yang berbasis di Pune (India) ke Bangalore (India) dan Jakarta. Per 5 Juni ini GoTo menutup kantor Pune.
Les mer »
Asing Borong 10 Saham Ini Sebelum Libur, GOTO Paling JumboTercatat pada perdagangan Rabu, investor asing melakukan aksi beli bersih saham (net buy) jumbo sebesar Rp 1,38 triliun di seluruh pasar
Les mer »
Belanja BlackRock di Saham GOTO Tembus Triliunan RupiahAksi BlackRock terindikasi ikut mengerek harga saham GOTO dalam beberapa sesi perdagangan terakhir.
Les mer »