IHSG Masih Konsolidasi di Level 6670-6750, Berikut 5 Saham Rekomendasi Samuel Sekuritas TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan masih konsolidasi di level 6670-6750. Indeks di perdagangan terakhir melemah tipis. Dalam intraday atau perdagangan harian, terjadi rejection kuat dengan volume moderat. Namun tekanan jual muncul saat dekati area supply.
Ketiga, GOTO . Samuel Sekuritas merekomendasikan beli dengan target di level 126-131.Batas risiko di level 111.Harga GOTO pada transaksi terakhir menguat tipis di area demand. Menurut Alfatih, kemungkinan harga saham ini akan kembali menguat ke arah 126-131. Batas risiko di 111.Keempat, INKP . Dia merekomendasikan beli saham ini dengan target di level 8150-8350. Batas risiko di level 7775. Harga INKP pada hari transaksi terakhir masih menguat, namun kembali terjadi bearish rejection.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Prediksi IHSG Pekan Depan, Saham AALI, TAPG, CPIN & JPFA Bisa ReboundPhintraco Sekuritas merekomendasikan investor untuk mencermati saham AALI, TAPG, CPIN dan JPFA pada pekan depan.
Les mer »
IHSG Dipengaruhi Sentimen The Fed dan BI Pekan Depan, Cek Saham ACES, BRPT, EXCLIHSG pekan depan akan dipengaruhi beberapa sentimen di antaranya proyeksi suku bunga BI, testimoni Jerome Powell, serta pemangkasan suku bunga China.
Les mer »
Prediksi IHSG Senin (19/6), Cek Rekomendasi Saham BRIS, CPIN, hingga TAPGInvestor disarankan untuk memantau saham-saham yang sensitif terhadap isu suku bunga pada sesi Senin (19/6/2023).
Les mer »
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini Berisiko SidewaysIHSG diprediksi bergerak sideways dalam rentang 6.660-6.700 pada perdagangan pekan ini antara 19–23 Juni 2023 akibat investor cenderung wait and see.
Les mer »
IHSG Menguat Tipis, Reksa Dana Saham Syariah Mulai NgegasReksa dana syariah mana yang merajai kategorinya?
Les mer »
IHSG Akan Berkutat di 6.618-6.754, Ini Menu Saham Awal PekanIndeks harga saham gabungan (IHSG) hari ini berpotensi bergerak mixed cenderung menguat pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 6.618-6.754. Sindonews news .
Les mer »