Yasonna H Laoly menandatangani Perjanjian Ekstradisi antara Indonesia dengan Federasi Rusia di Bali.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia ,
“Penandatanganan perjanjian ekstradisi ini melanjutkan capaian atas ditandatanganinya perjanjian bantuan timbal balik dalam masalah pidana/Mutual Legal Assistance in Criminal Matters antara RI dan Rusia di Moskow, pada tanggal 13 Desember 2019,” kata Yasonna dalam keteranganya, Jumat . Lebih lanjut, Menkumham mengatakan bahwa penandatanganan perjanjian ekstradisi ini sejalan dengan arahan Presiden Joko Widodo dalam upaya RI untuk menjadi anggota tetap Financial Action Task Force .
Sementara, pada tahun 2022 nilai perdagangan kedua negara tumbuh sebesar 29,87% menjadi US$ 1,386 miliar dari tahun sebelumnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Menkumham Beberkan Mengerikannya Suasana Lapas Over KapasitasMenkumham Yasonna H Laoly membeberkan 10 lembaga pemasyarakatan (lapas) yang melebihi kapasitas atau over populasi.
Les mer »
Menkumham Ingin RUU Narkotika Tuntas Sebelum Periode Jokowi BerakhirMenkumham Yasonna Laoly meminta Komisi III DPR memprioritaskan penuntasan pembahasan RUU tentang Narkotika.
Les mer »
Indonesia dan Rusia teken perjanjian kerja sama ekstradisiKabar baru! Indonesia dan Rusia menandatangani perjanjian kerja sama ekstradisi yang mana akan memudahkan aparat penegak hukum kedua negara untuk menindak kejahatan.
Les mer »
Indonesia dan Rusia Teken Perjanjian Ekstradisi |Republika OnlineRI dan Rusia punya dasar hukum untuk mengajukan ekstradisi pelaku kejahatan
Les mer »
LPEI Kolaborasi dengan Standard Chartered Bank Kembangkan Pasar EksporLembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia(LPEI)/Indonesia Eximbank melakukan kunjungan balasan ke Standard Chartered Bank, Indonesia Branch
Les mer »
AS-Korsel Adu Cepat Ajukan Ekstradisi Bandar Kripto Do-KwonKorsel dan AS sama-sama mengajukan permohonan ekstradisi atas bandar kripto Terra LUNA, Do Kwon.
Les mer »