Ini yang Bikin Hotman Paris Deg-degan di Hari Pernikahan Putranya
- Hotman Paris dan istri tampak bahagia menikahkan putra bungsunya, Fritz Hutapea dengan wanita pilihannya, Chen Giovani pada Sabtu pagi di HKBP Rawamangun, Jakarta Timur.
Namun diakui Hotman, jelang pemberkatan ada yang membuatnya was-was dan cemas. Bukan karena memikirkan anaknya, Hotman deg-degan lantaran khawatir kursi yang disediakan tidak cukup untuk tamu undangan. “Saya nervous sebelumnya. Selalu kan ada ketakutan kursi kurang. Sampai kita sudah tambah dua tenda di luar itu tetap saja ketakutan. Itu saja nervous-nya. Kalau sekarang sudah tenang,” ungkap Hotman Paris usai prosesi pemberkataan di Gereja HKBP Rawamangun, Jakarta Timur.
Tidak mau mengecewakan orang karena keterbatasan kapasitas gedung, Hotman Paris pun mensiasatinya dengan mengurangi tamu undangan.Saat disinggung soal mahar meski bukan sesuatu yang wajib bagi kepercayaannya, Hotman menyebut hal seperti itu sudah diselesaikan saat membawa barang seserahan atau Sangjit.Prosesi pemberkatan berlangsung khidmat didukung oleh nyanyian doa oleh Lea Simanjuntak. Isak tangis harus sempat terjadi saat Fritz memeluk ibunya di saat sungkeman.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Aksi Bocah Lumuri Dapur Mewah dengan Cokelat Ini Bikin Syok, Ini PenampakannyaBocah ingin punya rumah dari cokelat.
Les mer »
Fritz Hutapea Putra Hotman Paris Resmi Menikah dengan Chen GiovaniFritz Hutapea dan Chen Giovani diminta mendatangi orangtua masing-masing untuk meminta restu membangun rumah tangga.
Les mer »
Nikah Duluan, Fritz Hutapea Putra Hotman Paris Bayar Uang Pelangkah ke Kakak, Jumlahnya...Fritz Hutapea resmi menikah dengan Chen Giovani hari ini.
Les mer »
Fritz Hutapea- Chen Giovani Menikah Langkahi Kakaknya, Hotman Paris Singgung WarisanPemberkatan nikah Fritz Hutapea dan Chen Giovani dilakukan di gereja HKBP Rawamangun, Jakarta Timur, dihadiri cukup banyak tamu undangan.
Les mer »
Anak Bungsu Hotman Paris Menikah, Kasih Pelangkah Apa Buat Kedua Kakaknya?Suasana bahagia tengah menyelimuti keluarga besar Hotman Paris Hutapea, di mana putranya yang bernama Fritz Hutapea telah menggelar acara pernikahan pada hari ini.
Les mer »