Sejumlah warga di Desa Candigaron, Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang diduga menjadi korban dari mafia tanah.
Hal itu diungkapkan salah satu korban mafia tanah, Edi Juwandiyanto, 43. Dia mengaku kebingungan setelah mengetahui sertifikat tanah milik ayahnya tiba-tiba berganti kepemilikan tanpa sepengetahuan dirinya dan ayahnya.Sebelumnya, Edi menjadikan sertifikat tanahnya seluas 3.900 meter persegi sebagai jaminan atas utang senilai Rp250 juta yang diberikan ke NS. Uang itu digunakan Edi untuk modal usaha peternakan ayam di tahun 2018.
Edi bersama pendampingnya mengecek sertifikat di Kantor Pertanahan Kabupaten Semarang. Hasilnya diketahui sertifikat itu sudah di balik nama. Edi mengaku semakin kaget ketika mengetahui bahwa sertifikat tersebut menjadi Hak Tanggungan di sebuah bank di Kota Semarang.Edi juga mengaku bahwa lahan di samping rumahnya yang kini sudah dibangun kandang ayam tersebut kerap didatangi pegawai dari bank tersebut.
Satu di antaranya Dawam, 35. Dia mengatakan meminjam Rp30 juta ke NS. Total nilai yang harus dilunasi dengan bunga senilai Rp130 juta.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Warga Semarang Digegerkan dengan Temuan Sopir Taksi Online Tewas Diduga Korban Perampokan!Dari rekaman CCTV yang sempat diputar, terlihat korban keluar dari dalam mobil warna hitam, sempat berjalan dan akhirnya terjatuh dengan bersimbah darah.
Les mer »
Kecelakaan KA Brantas di Semarang, Sopir Truk Jadi TersangkaPolrestabes Semarang akhirnya menetapkan Heru Susanto (43), sopir truk trailer yang tertabrak kereta api (KA) Brantas di Madukoro, Semarang sebagai tersangka.
Les mer »
Pengadaan Alat Deteksi Korban Reruntuhan jadi Ladang Korupsi Pejabat BasarnasPejabat Basarnas yang terkena OTT diperkirakan terkait dengan suap pengadaan barang dan jasa.
Les mer »
Kekerasan Seksual di Wonogiri Meningkat, 30 Anak Jadi Korban hingga Medio 2023Sebanyak 30 anak menjadi korban kekerasan seksual di Wonogiri sepanjang Januari-Juli 2023, melampaui jumlah korban kasus serupa pada 2021 dan 2022.
Les mer »