Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana berlaga di final Thailand Open 2023 hari ini. Cek jadwal dan link nonton!
Foto: Getty Images/Shi TangMuhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana lolos ke Final Thailan Open 2023. Partai final turnamen badminton Thailand Open 2023 akan berlangsung hari ini, Minggu . Indonesia mengirimkan satu wakilnya pada kategori ganda putra di partai Final.
Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana berhasil melangkahkan kakinya ke final Thailand Open 2023. Setelah menang dari pasangan ganda putra Korea Selatan Choi Sol Gyu/Kim Won Ho pada semifinal di Indoor Stadium Huamark, Bangkok, Sabtu . Ganda putra dari Indonesia ini berhasil unggul 22-20, 13-21, 21-16 dari ganda putra Korea Selatan. Di Final hari ini, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana akan menghadapi ganda putra dari China yaitu Liang Weikeng/Wang Chang.Sebelumnya, pasangan dari China ini berhasil mengalahkan ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo dua set langsung, 21-13, 21-19.
Final Thailand Open 2023 hari ini akan dimulai pada pukul 12.00 WIB. Pertandingan dibuka antara tunggal putri Korea Selatan An Se Young melawan tunggal putri China He Bingjiao.Match 2 : Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taeratthanachai vs Kim WonHo/Jeong Na Eun .Match 4 : Lee CHeuk Yiu vs Kunlavut Vitidsarn .Link Nonton Final Thailand Open 2023
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Jadwal Lengkap Pertandingan Final Thailand Open 2023, Bagas/Fikri Dekati JuaraThailand dan Korsel menempatkan wakil terbanyak dalam jadwal final Thailand Open 2023, Minggu (4/6/2023).
Les mer »
Thailand Open 2023 - Carolina Marin Angkat Tangan, An Se-young Makin Menggila pada 2023 - Bolasport.comAn Se-young masih belum terbendung usai berhasil melaju ke final Thailand Open 2023. Tunggal putri Korea Selatan itu kini tercatat selalu berhasil melenggang ke partai puncak dalam semua turnamen yang diikutinya sepanjang tahun 2023. 🇰🇷
Les mer »
Jadwal Thailand Open 2023, Kans Tercipta All Indonesian FinalKeberhasilan Fikri/Bagas dan Marcus/Kevin ke semifinal Thailand Open 2023 membuka peluang terciptanya all Indonesian final.
Les mer »
Jadwal Semifinal Thailand Open 2023: Marcus/Kevin Berpeluang Ciptakan All Indonesian FinalIndonesia mengirimkan dua wakilnya dari sektor ganda putra di semifinal Thailand Open 2023. Mereka adalah Marcus.Kevin dan Bagas.Fikri. Indonesia mengirimkan dua...
Les mer »
Jadwal dan Link Live Streaming Thailand Open 2023, Ganda Putra Berburu Tiket All Indonesian FinalLink live streaming untuk kamu bisa menyaksikan laga-laga semifinal Thailand Open 2023 akan dibagikan pada artikel ini.
Les mer »
Jadwal Thailand Open 2023, Fikri/Bagas Satu-satunya Harapan Indonesia di FinalMuhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana menjadi satu-satunya harapan Indonesia pada final Thailand Open 2023.
Les mer »