Ketum PAN, Zulkifli Hasan menanggapi terkait peluang Demokrat bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju untuk mendukung bakal Capres, Prabowo Subianto
SLEMAN, KOMPAS.TV - Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan menanggapi terkait peluang Demokrat untuk bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju untuk mendukung bakal Calon Presiden , Prabowo Subianto.“Ya nanti kita ketemu dulu yah,” lanjut Zulhas.
Zulhas juga sempat berbicara soal Bakal Cawapres yang diusulkan PAN yaitu Erick Thohir dan Muhadjir Effendy untuk mendampingi Prabowo di Pilpres 2024.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Disebut PAN Dukung Prabowo, Partai Demokrat Mau Gelar Rapimnas DuluKetum AHY akan segera mengumumkan ke koalisi mana Partai Demokrat akan bergabung.
Les mer »
PAN Beri Sinyal Demokrat Bisa Bergabung ke Koalisi Prabowo SubiantoPolitikus PAN, Saleh Partaonan Daulay memberi sinyal partai Demokrat berpotensi bergabung ke Koalisi Indonesia Maju (KIM) yang mendukung Prabowo Subianto sebagai calon presiden yang diusung di Pemilu 2024.
Les mer »
PAN Berharap Demokrat Bergabung dengan Koalisi Pendukung PrabowoSelain PAN, PDI-P juga siap menerima Demokrat untuk mendukung Ganjar Pranowo sebagai bakal capres.
Les mer »
PAN Harap Demokrat Bergabung dengan Koalisi Pendukung PrabowoPolitikus PAN Saleh Partonan Daulay mengaku Koalisi Indonesia Maju (KIM) masih berharap Partai Demokrat segera bergabung mengusung Prabowo Subianto sebagai Capres 2024.
Les mer »
PAN Klaim Partai Demokrat Bersedia Gabung ke Koalisi Indonesia MajuWakil Ketua Umum PAN Viva Yoga Mauladi menyatakan Partai Demokrat siap sedia bekerja sama bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju.
Les mer »