Adapun sejumlah titik yang ditinjau yaitu Bandara Komodo, Dermaga Marina Bay, dan Kawasan Wisata di Tana Mori sebagai salah satu titik kegiatan.
"Saya ingin memastikan sarana dan prasarana transportasi telah siap melayani dengan baik mobilitas para pemimpin dan delegasi peserta KTT ASEAN, baik itu dari dan ke Labuan Bajo maupun mobilitas lokal di Labuan Bajo," ujarnya dalam keterangan tertulis, dikutip Rabu .
Selain itu, Kementerian Perhubungan melalui Ditjen Perhubungan Udara juga akan melakukan penambahan frekuensi penerbangan dari dan ke Labuan Bajo satu minggu sebelum acara inti. Hal ini dilakukan untuk mendukung pergerakan mobilitas panitia, stakeholder pendukung acara, dan logistik, serta melakukan penambahan personil/SDM yang bertugas di Bandara Komodo.
Selanjutnya, Ditjen Perhubungan Darat bersama Kepolisian dan Dinas Perhubungan Provinsi NTT telah menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas untuk melancarkan pergerakan kendaraan di sekitar area acara maupun di dalam area acara. Lalu, Kemenhub juga menambah fasilitas keselamatan jalan, seperti Penerangan Jalan Umum , guardrail, water barrier, delineator, rambu dan marka lalu lintas.
KTT ASEAN ke-42 akan dihadiri oleh 11 Negara ASEAN , Sekretariat ASEAN dan tamu negara lainnya. Adapun jumlah delegasi yang akan datang sekitar 1.000 - 1.500 orang. "Ini merupakan momen yang baik untuk memperkenalkan destinasi wisata Labuan Bajo kepada para tamu undangan dari negara-negara ASEAN dan juga dunia. Semoga keketuaan Indonesia dalam KTT ASEAN dapat berjalan lancar dan sukses seperti halnya saat Indonesia dipercaya menjadi ketua pertemuan G20 tahun lalu di Bali," tuturnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Pertamina Patra Niaga Siap Pasok Energi Dukung Kelancaran KTT ASEAN |Republika OnlinePelaksanaan KTT G20 pada 2022 di Bali jadi modal kuat menyukseskan KTT ASEAN.
Les mer »
Jelang KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo, 1.156 Kamar dari 22 Hotel dan Resor Telah DisiapkanMenjelang pelaksanaan ASEAN Summit 2023 atau KTT ASEAN 2023, ada berbagai persiapan yang dilakukan guna menyambut gelaran yang berlangsung pada 9--10 Mei 2023 di di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Les mer »
Jelang KTT ASEAN Ke-42, Pembangunan Fasilitas di Labuan Bajo & Tana Mori Dikebut | merdeka.comDalam rangka mendukung pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 pada 9-11 Mei 2023 mendatang, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tengah melakukan peningkatan beberapa infrastruktur fasilitas penunjang di Kawasan Labuan Bajo dan Kawasan Tana Mori, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Les mer »
Menlu Retno Marsudi ke Labuan Bajo Cek Langsung Persiapan Akhir KTT Ke-42 ASEANMenlu Retno Marsudi terbang ke Labuan Bajo, NTT, untuk memeriksa persiapan akhir jelang KTT Ke-42 ASEAN
Les mer »
Masih Berada di Labuan Bajo, Jokowi Akan Tinjau Venue KTT ASEANPresiden Joko Widodo (Jokowi) masih berada di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Selasa (25/4/2023).
Les mer »
Jokowi Akan Tinjau Venue KTT ASEAN di Labuan BajoJokowi akan meninjau sejumlah venue yang akan digunakan untuk Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN 2023 yang digelar pada Mei.
Les mer »