Presiden mengatakan perlu penambahan stok cadangan beras nasional hingga 1,5 juta ton sampai akhir tahun 2023.
Foto: Petugas melakukan bongkar muat beras impor dari kapal Thai Binh12 asal Vietnam di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Rabu . Perum Bulog mendatangkan 40 ribu ton beras yang akan dikirim ke gudang kawasan DKI Jakarta dan Banten. - Presiden Joko Widodo berharap panen gabah yang masih berlangsung di semester kedua tahun 2023 ini dapat menambah cadangan beras nasional.
Seperti diketahui, pemerintah menugaskan Perum Bulog mengimpor beras sebanyak 2 juta ton tahun ini. Yang digunakan untuk mengisi cadangan beras pemerintah .Kepala Divisi Perencanaan Operasional dan Pelayanan Publik Perum Bulog Epi Sulandari dalam Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Tahun 2023, Senin memaparkan, realisasi impor hingga 29 September 2023 sudah mencapai 1,638 juta ton.Di mana, sebanyak 1.132.696 ton telah realisasi bongkar di dalam negeri, sebanyak 34.
"Unload kapal menggunakan 8 port yang ada di Indonesia, mulai dari atas ke bawah sampai Indonesia Timur," tambahnya. Foto: Presiden Joko Widodo didampingi Kepala Bapanas/Plt. Menteri Pertanian saat meninjau panen di padi di Subang, Minggu .
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Korban Hamas-Israel Terus Berjatuhan, RS Indonesia Gaza Tak Bisa Tambah Stok Obat-obatanStok obat-obatan masih belum bisa ditambah karena akses distribusi barang ke Gaza diputus oleh pihak Israel.
Les mer »
Prabowo Subianto Ngaku Tambah Semangat Usai Dapat Dukungan Samawi - Jawa PosPrabowo Subianto mengaku dirinya kini tambah semangat usai menerima silaturahmi kelompok Solidaritas Ulama Muda Jokowi.
Les mer »
Malaysia Kirim Surat Soal Kabut Asap, Jokowi: Saya Sudah Perintahkan Panglima, Kapolri, dan PemdaPemerintah Malaysia telah mengirimkan surat kepada Indonesia, terkait situasi kabut asap yang semakin mengkhawatirkan di wilayahnya.
Les mer »
Kereta Cepat Jakarta-Bandung Rampung, Jokowi Perintahkan Bandung-Surabaya DigarapProyek kereta cepat Jakarta-Surabaya segera direalisasikan. Karena itu, setelah Kereta Cepat Jakarta-Bandung dirampungkan, kini relasi Bandung-Surabaya yang akan digarap.
Les mer »
Presiden Jokowi Berharap Panen Raya Di Subang Dapat Menjadi Cadangan Beras - Jawa PosMasa Panen Raya di beberapa daerah termasuk subang diharapkan Presiden Jokowi dapat menambah stok beras nasional
Les mer »
Jokowi Senang Ada Panen Raya saat Kemarau, Bisa Tambah Pasokan untuk Turunkan Harga BerasPemerintah akan menggelontorkan pasokan beras ke pasaran untuk menurunkan harga beras. Baik itu beras hasil produksi petani lokal, impor, maupun bansos.
Les mer »