JPMorgan Chase melakukan PHK terhadap 1.000 karyawan First Republic Bank pada Kamis (25/5). Apa sebabnya?
Kantor First Republic Bank/Foto: Getty Images/Justin Sullivanmelakukan pemutusan hubungan kerja terhadap 1.000 karyawan First Republic Bank pada Kamis . Hal itu dilakukan usai JPMorgan Chase mengakuisisi sebagian besar aset First Republic Bank pada awal bulan ini.
Juru Bicara JPMorgan Chase mengatakan perusahaan telah memperbarui status pekerjaan semua karyawan First Republic Bank ke depannya pada Kamis . Sebagian besar atau sekitar 85% karyawan telah ditawari peran transisi atau penuh waktu. Hal ini menyisakan 15% atau sekitar 1.000 karyawan First Republic Bank tidak lagi memiliki pekerjaan.
JPMorgan Chase mengungkapkan, kesepakatan perusahaan dengan Federal Deposit Insurance Corporation pada 1 Mei untuk membeli sebagian besar First Republic Bank tidak mencakup semua karyawan perusahaan."Kami sudah transparan dengan karyawan mereka dan menepati janji kami untuk memperbarui status pekerjaan mereka dalam 30 hari," kata JPMorgan Chase dalam sebuah pernyataan dikutip dari
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Bidik 10.000 Pekerja, Meta Mulai Putaran Akhir PHK MassalMeta dilaporkan telah melakukan PHK massal sebelumnya, memangkas 11.000 orang di gelombang pertama.
Les mer »
Alibaba Umumkan Bakal PHK 7% Karyawannya di Divisi CloudAlibaba Group Holding dikabarkan bakal melakukan PHK. Hal ini dilakukan pada unit cloud Alibaba yang berencana untuk melakukan IPO.
Les mer »
Target 10.000 Karyawan, Induk Facebook Mulai PHK Massal Putaran Akhir'PHK di putaran kedua perusahaan akan berlangsung dalam tiga gelombang selama beberapa bulan, sebagian besar selesai pada Mei.'
Les mer »
Meta PHK 490 Karyawan di Irlandia, Target Total Seluruh Dunia 10 Ribu PegawaiCEO Meta Mark Zuckerberg menyetujui perusahaan akan memangkas 10.000 karyawan lagi dalam beberapa bulan mendatang.
Les mer »
Ekspor Bauksit Dilarang, Pengusaha Ancam PHK KaryawanKalau memang tidak bisa jualan, kita tutup perusahaannya, kita berhentikan orang, semua layoff.
Les mer »
Badai PHK Melanda, Deretan Startup Ini Justru Nambah PegawaiDi tengah badai PHK, ada sejumlah startup yang justru mengalami pertumbuhan jumlah karyawan dalam kurun waktu setahun terakhir.
Les mer »