Kementan menghentikan sementara lalu lintas hewan ternak di Gunung Kidul, Yogyakarta usai adanya temuan kasus antraks.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Kementerian Pertanian menghentikan sementara lalu lintas hewan ternak di Gunung Kidul, Yogyakarta usai adanya temuan kasus antraks.
"Sampai saat ini kasus pada ternak dan manusia terlokalisir di satu padukuhan, yaitu Dukuh Jati, Desa Candirejo, Kecamatan Semanu," kata Nuryani dalam keterangan pers, dikutip Jumat . Nuryani menyebut dari stok antibiotik sebanyak 110.000 dosis, pihaknya telah mendistribusikan sebanyak 96.000 dosis ke Gunung Kidul. Dia meminta masyarakat melapor kepada petugas apabila ada kematian mendadak pada hewan ternak.
"Jadi saya mengimbau kepada semua puskesmas di Gunung Kidul untuk lebih waspada mengingat spora antraks bisa hinggap di mana-mana," jelasnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Belum Ditemukan Kasus Antraks, Pemkab Sleman Tetap Perketat Pengawasan TernakMerebaknya kasus antraks di kabupaten Gunung Kidul menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten Sleman.
Les mer »
3 Tragedi Antraks di Indonesia, Kasus Terbaru 3 Warga Gunung Kidul Tewas Usai Makan Daging SapiPakar ilmu kesehatan Tjandra Yoga Aditama mengungkapkan Antraks adalah penyakit lama yang sering ditemui di Indonesia.
Les mer »
Gunung Kidul Jadi Daerah Endemi Antraks, Ini Alasan Kasus Positif Terus MunculCatatan Ditjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian daerah di Yogyakarta tersebut merupakan endemi Antraks.
Les mer »
Kemenkes Sebut Kasus Antraks di Gunung Kidul Kejadian Luar BiasaKemenkes mengatakan bahwa kasus antraks yang ditemukan di Kabupaten Gunung Kidul, DIY dikategorikan sebagai kejadian luar biasa (KLB.
Les mer »
Kemenkes: 93 Orang Positif Antraks di Gunung Kidul YogyakartaSetelah tahun lalu nihil, Gunung Kidul melaporkan pada tahun ini ada 93 orang positif antraks. Kemenkes tengah mencari tahu sumber penularannya.
Les mer »
Wabah Antraks di Gunung Kidul Bisa Dicegah dengan 'One Health'Kematian tiga orang warga di Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta setelah mengonsumi daging sapi yang mati karena penyakit antraks di Gunung Kidul menunjukkan belum dijalankannya pendekatan One Health. Kesehatan AdadiKompas
Les mer »