Kasus Yudo Andreawan, Tim Dokkes Polda Metro Masih Melakukan Observasi TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan saat ini penanganan kasus Yudo Andreawan saat ini sedang dilakukan observasi.“Saat ini yang bersangkutan sedang dilakukan observasi. Kami memiliki tim dokkes PMJ dan kedokteran kemudian ada psikolog. Ini melakukan langkah-langkah ilmiah tentu menjadi bagian dari penyidikan. Kita sama-sama tunggu,” kata Trunoyudo di Polda Metro Jaya, Kamis, 20 April 2023.
Yudo sempat viral di media sosial karena mengamuk karena tersinggung. Dia disebut tiba-tiba marah kepada seseorang di Stasiun Manggarai.Mahasiswa S2 dari salah satu kampus di Jakarta itu pun ditangkap pada Jumat dini hari pukul 02.00. Polisi telah mendapat sejumlah laporan polisi terhadap Yudo. Yuliansyah mengatakan Yudo juga hendak melaporkan warganet yang mencaci maki dirinya di media sosial ke Polda Metro Jaya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Yudo Andreawan Ngamuk Lagi Saat Diperiksa KejiwaanYudo Andreawan mengaku mengalami mental disorder. Yudo Andreawan bahkan mengamuk saat diobservasi kejiwaannya.
Les mer »
Dokter Gigi Bakal Laporkan Yudo Andreawan ke PolisiPria yang sering bikin onar di tempat umum, Yudo Andreawan, akan dilaporkan seorang dokter gigi ke polisi.
Les mer »
Yudo Andreawan Ngamuk saat Diperiksa Kejiwaan, Bentak Perawat hingga Gebrak MejaYudo Andreawan, pria yang mengamuk di Stasiun Manggarai sambil teriak 'gua bos', kembali ngamuk ketika diperiksa dokter.
Les mer »
Saat Yudo Andreawan Mengamuk Lagi, Kali Ini Gebrak Meja di RS PolriYudo Andreawan, pria yang sempat viral karena kerap membuat onar di tempat umum kembali mengamuk. Kali ini, dia marah-marah di RS Polri, Jakarta Timur
Les mer »
Top News, Transaksi Mencurigakan di Kemenkeu hingga Yudo Andreawan MengamukBerita transaksi mencurigakan Rp 349 triliun di Kementerian Keuangan dan Polda Lampung hentikan penyidikan kasus TikToker Bima Yudho menjadi berita terpopuler.
Les mer »
Yudo Andreawan Ngamuk Saat Pemeriksaan, Tiba-tiba Marah Tanpa AlasanKepolisian menyebut Yudo Andreawan alias YA kembali membuat onar saat melakukan pemeriksaan di rumah sakit.
Les mer »