Keluarga menolak permintaan maaf dari pelaku pembunuhan Zidan. Keluarga tetap menginginkan proses hukum terhadap Altaf berjalan hingga tuntas.
Fais menilai permohonan maaf dari Altaf sebagai hal yang wajar. Dia menekankan kasus yang menimpa keponakannya harus tuntas melalui hukum yang berlaku di negara ini.
"Kalau permintaan maaf orang, wajar, biasa minta maaf. Tapi negara kita negara hukum. Kalau misalnya minta maaf, kita selesaikan saja di mata hukum. Kita kan punya undang-undang yang berlaku di negara kita," tegas Fais. Sementara itu, pasal yang diminta oleh keluarga adalah menuntut korban dengan Pasal 340. Sebab, keluarga menilai ada sebuah perencanaan pelaku untuk menghilangkan nyawa MNZ.
Fais meyakini kejadian yang menimpa keponakannya juga tidak bisa diterima andai terjadi di kubu pelaku. Itu sebabnya, Fais menginginkan semua mengikuti proses hukum. "Kalau harapan kami, karena ini ada pasal yang menuntut untuk ada perencanaan, kami dari pihak keluarga kan minta 340 pasalnya terkait dengan hukuman mati. Kita selaku orang tua sendiri, apalagi saya yakin dari si pelaku orang tuanya tidak akan mau anaknya dibegitukan juga," jelas Fais."Dalam artian kami juga, minimal kita ikuti proses hukum yang berlaku di negara kita.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Mahasiswa UI Dibunuh Senior, Keluarga Naufal Minta Altaf Dijerat Pasal Pembunuhan BerencanaKeluarga Muhammad Naufal Zidan, mahasiswa UI yang dibunuh seniornya, Altafasalya Ardnika Basya berharap pelaku dijerat pasal pembunuhan berencana. - Halaman 1
Les mer »
Prosesi Pemakaman Mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan Diwarnai Isak Tangis KeluargaOrangtua korban mengaku mengetahui putranya tewas dibunuh, setelah korban tak bisa dihubungi dan tidak memberi kabar.
Les mer »
Muhammad Naufal Zidan Dibunuh Kakak Tingkat, UI: Bukan Hanya Musibah Keluarga, juga Musibah Kami - Jawa Pos"Karena peristiwa yang menimpa saudara Zidan, bukan hanya musibah keluarga. Tetapi musibah bagi kami di UI,” pungkas Untung.
Les mer »
UI Turut Belasungkawa atas Kasus Pembunuhan M Naufal Zidan, Netizen Justru Ungkit Akseyna - Jawa PosSetelah dihebohkan dengan kasus mutilasi mahasiswa di UMY, kini kabar pembunuhan hadir dari Universitas Indonesia.
Les mer »
Keseharian Zidan Mahasiswa UI yang Dibunuh Senior, Penampilannya Nyentrik dan Suka Menyapa - Jawa PosKesehariannya, Zidan sebenarnya bukan anak tertutup. Dia bahkan dalam kesehariannya biasa berdandan nyentrik.
Les mer »
Kondisi Terkini Kos Muhammad Naufal Zidan, Mahasiswa UI yang Dibunuh oleh Kakak Tingkatnya - Jawa PosKamar yang ditempati Zidan sendiri kabarnya masih ditutup garis polisi. Polres Metro Depok masih menyegelnya demi kepentingan penyidikan.
Les mer »