'Karena pengalaman berwisata didapatkan tidak hanya melalui daya tarik wisata, melainkan dari pelayanan dan interaksi warga dengan wisatawan. SDM adalah isu yang sangat penting,”
SOSIALISASI Kampanye Sadar Wisata 5.0 dilanjutkan kembali di 6 desa wisata Kawasan Bromo-Tengger-Semeru.
Untuk itu, menurut Florida, kolaborasi antar pemangku kebijakan terkait pengembangan desa wisata, didukung sinergi antar desa wisata pun perlu terus dilakukan untuk mengolah diversifikasi produk dan mengoptimalkan paket wisata yang dapat ditawarkan bersama. “Pariwisata akan menjadi lebih kuat dan lengkap, dapat memperpanjang masa tinggal dan memberikan pengalaman yang luar biasa bagi wisatawan,” tuturnya.
Kegiatan Sosialisasi Sadar Wisata 5.0 kali ini berlangsung selama 2 hari di Desa Wisata Gubugklakah, Kabupaten Malang; Desa Wisata Ngadas Sukapura dan Jetak, Kabulaten Probolinggo; Desa Wisata Ranupani, Argosari, dan Pagowan, Kabupaten Lumajang. “Setiap stakeholder harus kompak satu visi. Yang memiliki kesadaran wisata tidak hanya pokdarwis , tapi seluruh masyarakat desa. Mereka harus tahu, bahwa desanya adalah desa wisata dan mau berbuat sesuatu agar desanya menjadi tujuan wisatawan, agar wisatawan nyaman, bahkan mengulang kunjungan,” tuturnya.
"Ini peluang yang sangat bagus bagi kita untuk belajar. Peran kita harus terus dijaga supaya kita sama-sama bisa memajukan destinasi, mempromosikan, dan juga memenuhi pendekatan kualitas yang dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat," jelasnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Kemenparekraf: AKI 2023 jadi momentum dorong UMKM bisa 'naik kelas'Sekretaris Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Ni Wayan Giri Adnyani mengatakan program Apresiasi Kreasi Indonesia (AKI) 2023 menjadi ...
Les mer »
Gelar Seminar Edukasi untuk Dorong Kolaborasi Multi Sektor dan Tingkatkan Kapasitas SDM Berdaya Saing GlobalKegiatan ini bertujuan mendorong kolaborasi multi sektor dalam meningkatkan pengembangan karakter dan keterampilan SDM sektor pertambangan.
Les mer »
KTT ASEAN-India, Jokowi Dorong Solusi Kejahatan MaritimKTT ASEAN-India, Jokowi Dorong Solusi Kejahatan Maritim
Les mer »
Bank Asal RI Pimpin Pertumbuhan Sektor Keuangan ASEANDeretan bank jumbo di ASEAN yang akan dorong pertumbuhan ekonomi
Les mer »
Kemenparekraf dukung delegasi Indonesia dalam World Culture FestivalKementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mendukung delegasi "Wonderful Indonesia" yang akan menampilkan seni tari khas Indonesia ...
Les mer »