Hal tersebut untuk menyikapi adanya perbedaan terkait perayaan Idul Fitri.
Pimpinan Pusat Muhammadiyah menggelar konferensi pers di Kantor Pusat Pimpinan Pusat Muhammadiyah.
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Prof Haedar Nashir, mengimbau kepada masyarakat untuk tidak menggelar malam takbiran secara berlebihan. Hal tersebut disampaikan Haedar menyikapi adanya perbedaan terkait perayaan Idul Fitri 1444 H. "Takbir keliling bagi yang tanggal 21 jika itu dilakukan tetap dengan cara yang seksama dan tidak boleh berlebihan," katanya dalam konferensi pers yang digelarHaedar juga berpesan kepada umat Islam yang merayakan Idul Fitri pada 22 April 2023 untuk tidak menganggap malam takbiran yang digelar oleh umat Islam lainnya yang merayakan Idul Fitri pada 21 April sebagai bentuk intoleransi.
Karena hal itu menurutnya bagian dari syiar dalam melaksanakan ibadah. Haedar justru mengimbau agar umat Islam yang merayakan Idul Fitri pada Jumat untuk ikut membantu umat Islam yang merayakan Idul Fitri pada Sabtu . "Besok ketika teman-teman yang tanggal 22 takbir keliling, bila perlu saling bantu toh kalau takbir keliling itu istilahnya syiar, tidak terkait dengan ibadahnya, jadi yang tanggal 21 bisa ikut takbir keliling di tanggal 22, yang tanggal 22 bisa ikut takbir keliling di tanggal 21, dan lebih dari itu jaga ketertiban," ungkapnya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Usai Idul Fitri Ada Idul Adha, Begini Cara Cicil Hewan KurbanLangsung sisihkan uang untuk beli hewan kurban setelah gajian bulan ini
Les mer »
Idul Fitri, Megawati akan Terima Kunjungan Para Ketua Umum ParpolHasto juga tak memungkiri meskipun Megawati tidak melakukan open house, tetapi menerima kunjungan dari pimpinan partai. Hasto menerangkan pertemuan itu dalam konteks silaturahmi dan halalbilhalal.
Les mer »
Ketua MUI: Umat Islam silakan rayakan Idul Fitri sesuai keyakinan'Idul Fitri ada yang berbeda pendapat antara Jumat (21/4) dan Sabtu (22/4), silakan dilaksanakan sesuai keyakinannya masing-masing,' kata Ketua MUI K.H. Muhammad Cholil Nafis.
Les mer »
Simak, Jadwal Sidang Isbat Penentu Hari Raya Idul Fitri 2023Di Indonesia, adapun penentuan awal Ramadan, serta Idul Fitri dan Idul Adha dilakukan melalui sidang isbat.
Les mer »
PAN Sebut Larangan Penggunaan Tempat untuk Salat Idul Fitri 21 April Tak BijaksanaSaleh Daulay menilai larangan penggunaan tempat salat Idul Fitri yang digelar Muhammadiyah pada 21 April sangat tidak bijaksana
Les mer »
Perbedaan 1 Syawal, Menteri Agama Minta Pemerintah Daerah Akomodir Fasilitas Umum untuk Salat Idul FitriMenurut Menag, perizinan ini penting diberikan dalam rangka merayakan perbedaan dengan cara arif dan bijaksana.mediaindonesia referensibangsa 1syawal Sumber:
Les mer »