Kegiatan ini bertujuan untuk mendapatkan data atau informasi terbaru mengenai kondisi dan situasi hoaks atau informasi palsu yang muncul baik di media online maupun platform media sosial, terutama jelang Pemilu 2024.
Liputan6.com, Jakarta - Asosiasi Media Siber Indonesia bersama dengan Aliansi Jurnalis Independen dan Masyarakat Anti Fitnah Indonesia yang tergabung dalam koalisi Cek Fakta menggelar kick off diskusi bulanan untuk memetakan data hoaks jelang Pemilu 2024.
Kick off diskusi bulanan Cek Fakta dibuka anggota Dewan Pers, Sapto Anggoro. Sapto melihat bahwa hoaks akan terus meningkat bersamaan dengan tahun politik. Ia berharap, diskusi bulanan yang diselenggarakan AMSI dapat mengidentifikasi hoaks lebih awal. "Waktu pandemi, banyak sekali hoaks diproduksi. Contohnya kalau mau sehat minum minyak kayu putih. Kalau mau aman dari covid berjemur. Jelas itu tidak akan menyembuhkan. Itu hoaks," ujar Yosep.
Koordinator koalisi cekfakta, Adi Marsiela berharap, AMSI bisa mendorong lebih banyak media angotanya masuk dalam koalisi cekfakta agar amplifikasi kerja tim pemerika fakta lebih luas diakses publik. Diskusi bulanan hasil pemetaan data atau informasi hoaks yang baru dimulai 25 Agustus ini adalah salah satu strategi kampanye dan monitoring data hoaks secara berkala.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
PKS Tolak Ajakan Sandiaga untuk Bentuk Koalisi Baru di Pilpres 2024PKS tolak ajakan Sandiaga untuk bentuk koalisi baru di Pilpres 2024
Les mer »
Pemuda, Media Sosial, dan Pemilu 2024ADA tiga bakal calon presiden (bacapres) yang disokong partai politik yang telah memenuhi ambang batas presidential threshold (PT)
Les mer »
Kecilnya Kans Duet dengan Ganjar di Pilpres 2024 Diungkap Anies: Sulit Kalau Bukan Bagian KoalisiAnies menilai figur yang berada di luar koalisi akan sulit untuk dibahas lebih lanjut.
Les mer »
Relawan ABJ tunggu arahan Jokowi untuk Pemilu 2024Ketua Umum Arus Bawah Jokowi (ABJ) Michael Umbas menegaskan sebagai sukarelawan kini pihaknya masih menunggu arahan Joko Widodo untuk dukungan pada Pemilu ...
Les mer »
Beda Sikap KPK dan Kejaksaan Agung Jelang Pemilu 2024Berbeda dengan Kejaksaan Agung, KPK memastikan tetap memproses hukum kasus dugaan korupsi terhadap para calon menjelang Pemilu. - tvOne
Les mer »