Sejumlah korban kasus penipuan reseller ponsel oleh si kembar Rihana dan Rihani mendatangi Polda Metro Jaya. Salah satu korban merugi Rp2,5 miliar.
Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah korban kasus penipuan reseller ponsel oleh si kembar Rihana dan Rihani mendatangi Polda Metro Jaya. Para korban ingin memastikan penangkapan si kembar Rihana-Rihani.
"Kalau dari sisi saya sendiri sih karena memang dia teman dekat ya. Jadi saya merhatiin Instagramnya dia. Itu jualan produk Apple dari 2021. Terus saya tanya, karena waktu itu yang dijual itu berupa produk, jadi saya lebih nanya ke barangnya sih, benar apa enggak. Karena saya takutnya ini barang black market, jadi saya hanya memastikan barangnya ini dari mana," kata Junita kepada wartawan, Selasa .
Sehingga, dari nominal yang berbeda cukup jauh itu lah yang mulai membuatnya tergiur menjadi reseller. "Pada bulan April ya 2022. Dia menyatakan gagal mengeluarkan barang dengan berbagai alasan. Dia menjanjikan bulan Mei tanggal 30 itu untuk refund kita semua. Tapi ternyata tidak. Dia kabur dari rumahnya saat itu. Orangtuanya ikut kabur juga," ujar Nurul.
"Saya pernah samperin ke apartemennya yang di Pondok Indah juga enggak ada-ada dan dia bales 'saya sudah enggak tinggal di situ bang' dia bilang seperti itu. Akhirnya besoknya saya bikin laporan di Polda 2022," sambung Nurul.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Kasus Penipuan Reseller iPhone, Si Kembar Rihana-Rihani Cuma Diam Saat Tiba di Polda Metro JayaPolisi menangkap si kembar yang diduga melakukan penipuan reseller iPhone.
Les mer »
Begini Tampang Si Kembar Rihana-Rihani Kasus Penipuan Jual Beli iPhone Tiba di Polda MetroBegini Tampang Si Kembar Rihana-Rihani Tersangka Kasus Penipuan Jual Beli iPhone Tiba di Polda Metro
Les mer »
Polda Metro Jaya Tangkap Si Kembar Rihana-RihaniPolda Metro Jaya menangkap pelaku penipuan jual beli iPhone yang dilakukan oleh Si Kembar Rihana dan Rihani. Keduanya sempat kabur usai ditetapkan sebagai tersangka....
Les mer »
Ditangkap di Serpong, Si Kembar Rihana dan Rihani Digiring ke Polda MetroSi kembar Rihana-Rihani tersangka penipuan jual beli iPhone dengan kerugian Rp 35 miliar ditangkap di M Town Gading Serpong, Kabupaten Tangerang.
Les mer »
Polda Metro Jaya Tangkap Si Kembar Rihana-Rihani di Apartemen Wilayah SerpongPolda Metro Jaya menangkap si kembar Rihana dan Rihani, penipu preorder Iphone, di apartemen wilayah Serpong, Tangerang Selatan.
Les mer »
Si Kembar Rihana dan Rihani Tiba di Polda Metro Usai DitangkapSi kembar Rihana dan Rihani tiba di Polda Metro Jaya. Keduanya dibawa ke Polda Metro Jaya usai ditangkap di Serpong, Tangerang.
Les mer »