Tak berhenti mencetak gol lewat tendangan bebas, Lionel Messi ancam rekor Ronaldinho, Victor Legrottaglie, dan Pele
BOLASPORT.COM - Tak berhenti mencetak gol lewat tendangan bebas, megabintang timnas Argentina, Lionel Messi, ancam rekor milik Ronaldinho, Victor Legrottaglie, dan Pele.
Timnas Argentina melakoni matchday 1 babak kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan menjamu timnas Ekuador.Hasilnya, Tim Tango menang tipis 1-0 atas timnas Ekuador.Messi mencetak golnya lewat tendangan bebas usai Lautaro Martinez dilanggar oleh pemain belakang Ekuador. Lewat tendangan kaki kirinya, Messi mengarahkan bola ke ke sisi kanan gawang Ekuador dan berbuah gol.Gol dari La Pulga membuat timnas Argentina menang 1-0 atas timnas Ekuador.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Jadwal Inter Miami Padat, Lionel Scaloni Tidak Tertarik Istirahatkan Lionel Messi Untuk ArgentinaLionel Scaloni mengungkapkan dirinya tidak berniat mengistirahatkan Lionel Messi untuk pertandingan kualifikasi Piala Dunia mendatang, terlepas dari beban kerja yang berat di Miami.
Les mer »
Presiden La Liga Javier Tebas Sedih Lionel Messi Tak Kembali & Pensiun Di BarcelonaPresiden La Liga, Javier Tebas, mengklaim ini adalah akhir yang “menyedihkan” bagi Lionel Messi dan Barcelona setelah gabung Paris Saint-Germain.
Les mer »
Lewat 3 Kata, Lionel Messi Beri Motivasi Para Pemain Timnas Argentina yang Lagi Buntu Lawan EkuadorLionel Messi memberikan motivasi kepada para pemain timnas Argentina yang sedang buntu melawan Ekuador dengan tiga kata.
Les mer »
Lionel Messi Kembali Perkuat Timnas Argentina untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026Setelah awal yang cemerlang dalam karirnya di Major League Soccer, Lionel Messi kembali ke tugas internasional bersama Argentina
Les mer »
Pulisic Sindir Artis Hollywood yang Nonton Lionel Messi?Christian Pulisic dinilai membuat sindiran, kepada sederet bintang yang nonton laga Lionel Messi di Major League Soccer. Seperti apa sindirannya?
Les mer »
Lionel Messi Bawa Argentina Juara Piala Dunia, Louis Van Gaal: SettinganLionel Messi yang berhasil membawa Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022 Qatar disebut sebagai settingan.
Les mer »