Warga terdampak proyek Rempang Eco-City mendapat kompensasi tanah 500 meter persegi dan dibangunkan rumah ukuran 45 meter setiap kepala keluarga.
Mahfud mengatakan kompensasi yang diberikan bagi warga terdampak di antaranya setiap kepala keluarga diberi tanah 500 meter persegi.
"Mereka akan direlokasi ke daerah terdekat di dekat pantai, mendapat tanah 500 meter, jumlahnya 1.200 KK gitu. Itu di atas tanah 2.000 hektare. Jadi yang masuk dalam MoU itu 17.500 hektare yang dipakai investasi itu untuk pengembangan usaha sebesar 2.000 hektare dan 1.200 KK dari situ diberi tadi ganti rugi, relokasi dan sebagainya," kata dia.
"Lalu demonya meledak tanggal 7. Sehingga ada delapan orang yang sekarang diamankan karena diduga memprovokasi dan diduga tidak punya kepentingan," kata Mahfud.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Ricuh Rempang Jilid II, Ini Tuntutan Ribuan Warga Pulau Rempang: Tolak Penggusuran!'Pertama, menolak penggusuran 16 kampug tua di Rempang-Galang. Kedua, mendesak Polri membubarkan posko terpadu yang didirikan di Rempang,' kata dia.
Les mer »
Polisi Didesak Bebaskan 7 Warga yang Ditetapkan Tersangka Kasus Kerusuhan di Pulau RempangTim Advokasi untuk Kemanusiaan Rempang mendapat laporan ada warga Rempang yang mengalami kesakitan.
Les mer »
Bentrok Warga Vs Aparat di Pulau Rempang, Mahfud Md Jelaskan Duduk PerkaranyaMenteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud Md menyatakan tidak menutup mata dengan apa yang terjadi di Pulau Rempang, Kamis, 7 September 2023.
Les mer »
Konflik Rempang, UAS Unggah Foto Marah: 'Masyarakat Rempang Keturunan Prajurit Terbilang'Dalam postingannya, UAS seperti hendak menyatakan dukungan kepada masyarakat Pulau Rempang, dengan judul postingan 'MASYARAKAT REMPANG, Keturunan Perajurit Terbilang.'
Les mer »
Polisi Tetapkan 7 Tersangka Kerusuhan Rempang, Mahfud MD Minta Masalah Ditangani Secara HumanisDari penyelidikan, barang bukti tujuh warga Pulau Rempang memenuhi unsur pindana melawan aparat dengan melempar batu hingga bom molotov.
Les mer »