Main Hape saat Latihan Sepeda, Aleix Espargaro Cedera Tumit di MotoGP Italia
Espargaro mengakui bahwa ia mengalami rasa sakit luar biasa pada tumit kanannya, dan tak bisa optimal menggunakan rem belakang. Pada sesi latihan kedua, tim medis mengeluarkan darahnya, tetapi rasa sakit tak kunjung hilang. Namun, rider Spanyol ini bertekad tetap berkendara di sisa akhir pekan.
"Saya meminta maaf berkali-kali kepada tim. Saya akan mencoba sebaik mungkin dengan usaha besar sampai lap terakhir. Target kami di sini awalnya adalah kemenangan. Entah apakah saya bisa, tetapi setidaknya kami harus kompetitif di seri kandang kami," ungkap rider berusia 33 tahun ini. "Saya kerap balapan dengan cedera-cedera parah. Saya menghancurkan kedua tangan dan sepekan setelah operasi saya bisa balapan tanpa masalah. Tumit saya juga cedera di Silverstone , dan saya balapan pada Minggu tanpa bencana. Namun, kali ini, meski tak ada tulang yang patah, tetap banyak darah. Ada yang salah dengan ligamennya," tutup Espargaro.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
MotoGP Italia: Aleix Espargaro Cedera karena Menggunakan Ponsel saat BersepedaAleix Espargaro menangis di garasi Aprilia saat P1 MotoGP Italia. Dia mengaku telah melakukan hal yang bodoh.
Les mer »
MotoGP Italia: Joan Mir Out, Espargaro Cedera Kaki Karena Jatuh dari Sepeda - Jawa PosBahkan, salah satunya, rider Repsol Honda Joan Mir terpaksa tidak bisa melanjutkan penampilannya di GP Italia.
Les mer »
Link Live Streaming MotoGP Italia, Sprint Race Digelar Pukul 20.00 WIBBerikut link live streaming MotoGP Italia yang digelar di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu (11/6/2023).
Les mer »
Pebalap MotoGP Bicara Peluang Andrea Iannone Kembali BalapanPara pebalap MotoGP bicara peluang Andrea Iannone kembali balapan di kelas MotoGP untuk musim depan.
Les mer »
MotoGP Italia 2023 - Rahasia Kecepatan Tinggi Bagnaia Diketahui, tapi Sulit Diikuti Pembalap Ducati Lain - Bolasport.comAnalisis terhadap kelebihan Bagnaia dibeberkan oleh penunggang Ducati Desmosedici lainnya yaitu Jorge Martin. Meski demikian, tidak mudah bagi Martinator untuk bisa menandingi kecepatan Bagnaia walau dengan motor spesifikasi pabrikan sekali pun
Les mer »
Fabio Quartararo Bakal Pakai Setup Motor 2021 di MotoGP Italia 2023 - Bola.netFabio Quartararo akan memakai setup motor YZR-M1 dari musim 2021 untuk menghadapi MotoGP Italia di Mugello pada 9-11 Juni 2023.
Les mer »