Mengapa Paskah Identik dengan Telur, Begini Alasannya TempoGaya
TEMPO.CO, Jakarta - Tradisi Paskah bagi umat Kristiani biasanya dimulai dengan mencari telur paskah pada subuh hari Minggu. Di beberapa daerah, ziarah ke makam juga dilakukan pada pagi hari. Karena hari Minggu adalah hari ketiga setelah Jumat Agung dan itu hari kebangkitan. Hari di mana Maria berkunjung ke makam Yesus dan tak melihat Yesus ada di makamnya.
Hari Paskah yang merupakan hari kebangkitan Yesus, jika dari iman pengakuan rasuli disebut “pada hari yang ketiga, bangkit pula dari antara orang mati. Naik ke surga, duduk di sebelah kanan, Allah, Bapa yang Maha Kuasa.” Maka tidak ada salahnya jika merayakannya dengan tradisi yang membahagiakan. Merayakannya kenaikan-Nya dengan senyum bangga dan berbagai permainan pertanda kemenangan-Nya.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Hewan di Kebun Binatang London Nikmati Suguhan Telur PaskahSalah satu staf di pusat konservatori itu berperan menjadi kelinci paskah yang membawa beberapa telur untuk diburu oleh harimau sumatra, meerkat dan monyet tupai.
Les mer »
MKG hadirkan aneka permainan anak untuk isi liburan PaskahMal Kelapa Gading di Jakarta Utara menghadirkan aneka permainan anak untuk mengisi liburan Paskah, dari menghias donat hingga melempar telur-telur Paskah, ...
Les mer »
Simak, 3 Cara Unik Mewarnai Telur PaskahAda tiga cara unik mewarnai telur yang bisa menjadi ide menarik untuk menghias telur Paskah. Sudah tahu?
Les mer »
Polda Metro Jaya terjunkan ribuan personel amankan PaskahPolda Metro Jaya menerjunkan 2.469 personel serta melibatkan TNI dan pemerintah daerah (pemda) untuk melakukan pengamanan kepada masyarakat, khususnya ...
Les mer »
Kumpulan Ucapan Jumat Agung dan Hari Paskah 2023 dalam Bahasa Jawa dan IndonesiaJumat Agung adalah Hari Jumat sebelum Minggu Paskah, hari peringatan Penyaliban Yesus Kristus dan wafatnya di Golgota.
Les mer »
Paskah, 2.459 Polisi Amankan 853 Gereja di Jakarta dan SekitarnyaPolda Metro Jaya mengerahkan 2.459 personel untuk menjaga keamanan dan ketertiban saat ibadah Paskah, Jumat (7/4/2023).
Les mer »