Lahan tinggal sebagai pemicu kericuhan di Pulau Rempang, Kepulauan Riau, disebut tidak memiliki Hak Guna Usaha (HGU).
MENTERI Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Hadi Tjahjanto menegaskan bahwa lahan tinggal sebagai pemicu kericuhan di Pulau Rempang, Kepulauan Riau, tidak memiliki Hak Guna Usaha .
Hadi mengatakan, sebelum terjadi konflik di Pulau Rempang, pemerintah telah melakukan pendekatan kepada masyarakat setempat. Menurutnya, hampir 50% dari warganya menerima usulan yang telah disampaikan.Yang Ditawarkan Pemerintah kepada Warga Rempang "Dari 500 ha itu akan kami pecah-pecah dan langsung kami berikan 500 meter dan langsung bersertifikat. Di situ pun, kita bangun sarana untuk ibadah, pendidikan dan sarana kesehatan," kata Hadi.
Hadi mengatakan, ke depannya pemerintah memberikan beasiswa pendidikan ke Tiongkok bagi putra-putri yang tinggal di 15 titik di Pulau Rempang.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Menteri ATR/BPN tegaskan lahan tinggal di Pulau Rempang tak miliki HGUMenteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menegaskan bahwa lahan tinggal sebagai pemicu kericuhan di ...
Les mer »
Ricuh Rempang Jilid II, Ini Tuntutan Ribuan Warga Pulau Rempang: Tolak Penggusuran!'Pertama, menolak penggusuran 16 kampug tua di Rempang-Galang. Kedua, mendesak Polri membubarkan posko terpadu yang didirikan di Rempang,' kata dia.
Les mer »
Kritik Menohok Rocky Gerung ke Mahfud MD terkait Sengketa Lahan di Pulau RempangPengamat Rocky Gerung sampaikan kritik menohok terhadap Menko Polhukam Mahfud MD terkait konflik di Pulau Rempang, Kepulauan Riau.
Les mer »
Polisi Didesak Bebaskan 7 Warga yang Ditetapkan Tersangka Kasus Kerusuhan di Pulau RempangTim Advokasi untuk Kemanusiaan Rempang mendapat laporan ada warga Rempang yang mengalami kesakitan.
Les mer »
Konflik Rempang, UAS Unggah Foto Marah: 'Masyarakat Rempang Keturunan Prajurit Terbilang'Dalam postingannya, UAS seperti hendak menyatakan dukungan kepada masyarakat Pulau Rempang, dengan judul postingan 'MASYARAKAT REMPANG, Keturunan Perajurit Terbilang.'
Les mer »
Komisi III DPR Minta Kapolri Evaluasi Anggotanya Usai Terjadi Bentrokan di Pulau RempangAnggota Komisi III DPR RI Nasir Djamil menyoroti konflik antara kepolisian dengan masyarakat adat yang terjadi di Pulau Rempang
Les mer »