Bukan pertama kalinya di DPR AS bantuan dana untuk Ukraina terancam dihentikan.
Presiden Amerika Serikat Joe Biden bersama Ketua DPR AS Kevin McCarthy di depan Gedung Capitol, Washington, 17 Maret 2023.– Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan Ketua DPR AS Kevin McCarthy sama-sama berjanji bahwa dana bantuan untuk Ukraina akan tetap turun di pembahasan anggaran pemerintah berikutnya. Ini kejadian langka karena Biden dari Partai Demokrat dan McCarthy dari Partai Republik yang biasa bertentangan.
Beberapa jam sebelumnya, McCarthy mengumumkan perpanjangan anggaran operasional pemerintah federal AS hingga 17 November. Sebenarnya, tenggat anggaran selesai pada 30 September. Akan tetapi, DPR tidak mencapai kesepakatan mengenai pagu anggaran yang baru. Guna mencegah penutupan layanan pemerintah federal yang cakupannya mulai dari kementerian/lembaga, militer, sampai dengan pengelolaan perbatasan AS dengan negara lain, McCarthy mengambil langkah tersebut.
“McCarthy sengaja menyetir anggota Fraksi Republik untuk mencoblos anggaran sementara ini, padahal kami di partai tidak menyetujui pagu anggarannya,” tutur Gaetz. Bagi DPR yang didominasi politikus Partai Republik, AS tidak terikat komitmen kepada Ukraina karena semestinya fokus pemerintah adalah urusan dalam negeri. Masyarakat belum bisa bangkit dari hantaman krisis ekonomi akibat pandemi Covid-19 dan ditambah arus pengungsi dari negara-negara Amerika Latin dan Haiti membuat tekanan ekonomi dan keamanan kian berat.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Batal Shutdown, Biden Minta DPR AS Setujui Bantuan Baru untuk UkrainaPresiden AS Joe Biden menegaskan pihaknya tidak akan meninggalkan Ukraina. Ia meminta Partai Republik menyetujui pemberian bantuan baru untuk Ukraina.
Les mer »
Update Perang Rusia-Ukraina Hari ke-585: Kebakaran Pipa Minyak di Ukraina Barat, 9 Orang TerlukaBerikut update perang Rusia vs Ukraina hari ke-585. Kebakaran besar terjadi di pipa minyak wilayah barat Ukraina menyebabkan 9 orang terluka.
Les mer »
4 Periode di DPR & Pilih Pensiun, Herman Hery Ungkap Mitra Utama Bertugas di ParlemenSetelah 4 periode menjabat, anggota Komisi VII DPR, Herman Hery memilih 'pensiun' dari DPR.
Les mer »
Kalah dari Crystal Palace, Sikap Rashford pada Casemiro Bikin Fans Manchester United Jadi TerbelahSekelompok pendukung Manchester United melalui platform media sosial mengecam keputusan Rashford yang mengizinkan Casemiro keluar dari terowongan di depannya sebelum pertandingan lawan Crystal Palace.
Les mer »
Konstruksi Jembatan Penghubung Kawasan Jababeka & Cikarang Timur Ambruk Terbelah Dua, Ini PenampakannyaSaat peristiwa terjadi, terdengar suara gemuruh cukup kencang hingga mengagetkan warga sekitar.
Les mer »