Meta mengatakan orangtua dapat menetapkan batas waktu penggunaan VR dan memberlakukan waktu istirahat. Akun pengguna di bawah 13 tahun akan disetel ke privat
INDUK perusahaan Facebook dan Instagram, Meta, berencana menurunkan usia minimum pengguna headset virtual reality-nya atau Quest dari 13 tahun menjadi 10 tahun. Rencana dilakukan meski ada tekanan dari anggota parlemen untuk tidak memasarkan layanan VR kepada anak-anak.
"Ada banyak sekali aplikasi, gim dan lainnya yang menarik dan mendidik di platform kami, yang sebagian besar diberi peringkat untuk usia 10 tahun ke atas," kata Meta dalam postingannya, dikutip dari CNN, Senin . Meta juga memungkinkan untuk mentransmisikan konten dari headset VR ke layar TV atau ponsel, sehingga orangtua dapat melihat apa yang dilihat oleh anak-anak mereka.Meta tidak akan menayangkan iklan kepada pengguna dalam kelompok usia 10-13 tahun dan orang tua dapat memilih apakah data anak mereka dapat digunakan untuk meningkatkan layanan perusahaan.
Para orangtua dan anggota parlemen di Amerika Serikat juga secara khusus meningkatkan kewaspadaan terhadap penggunaan VR dan masa depan internet yang disebut Meta sebagai "metaverse".
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Jepang Naikan Batas Usia Cakap Seks, Jadi Berapa?Jepang mengubah batasan umur cakap seks dari 13 tahun menjadi 16 tahun.
Les mer »
DPRD Palembang Buka Sikap Pemda Banyuasin Soal Tapal Batas: Siap Lepas Asal...DPRD Palembang masih membahas perihal tapal batas Palembang-Banyuasin melalui pansus. Pemda Banyuasin disebut-sebut siap melepas Tegal Binangun dengan catatan.
Les mer »
Kenaikan Batas Harga Bisa Dorong Penyerapan Rumah Subsidi |Republika OnlineKeputusan ini sangat tepat untuk mendorong pertumbuhan penjualan rumah subsidi.
Les mer »
Akibat Gagal Sistem, Kemenag Jatim Perpanjang Batas Pelunasan Biaya HajiProvinsi Jawa Timur mendapat jatah 1.300 kuota haji tambahan untuk musim haji tahun 2023. Dari jumlah ini, disiapkan ...
Les mer »
Batas Harga Jual Rumah Subsidi Naik, Segini BesarannyaPemerintah menaikkan batas harga jual rumah bersubsidi untuk masyarakat berpenghasilan rendah. Berikut ini besarannya.
Les mer »