Ngerinya Kondisi RI, Punya Stok Beras Cekak & Mau Habis
Jakarta, CNBC Indonesia
"Kalau kita jumlahkan kita kekurangan untuk menutupi dalam waktu singkat ini 500 ribu ton untuk menutupi bansos dan operasi pasar sampai 3 bulan," ungkap Buwas saat Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi IV DPR di Gedung DPR Senayan Jakarta, Senin .Lebih rinci, bansos yang dimaksud adalah bantuan beras kepada sekitar 21,353 juta keluarga penerima manfaat dan kebutuhan lainnya. Sedangkan operasi pasar yaitu program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan Beras .
Sehingga menurut Buwas, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengumpulkan para pengusaha penggilingan beras. Dari pertemuan tersebut, ada komitmen para pengusaha penggiling untuk menjual 60 ribu ton beras kepada Bulog untuk penguatan Cadangan Beras Pemerintah . Sementara itu, stok beras Bulog saat ini mau habis. Buwas mendata stok beras yang dimiliki Bulog sekarang tinggal tersisa 230 ribu ton. Ada tambahan beras yang masuk tetapi sedikit yaitu 55 ribu ton. Jumlah itu kemudian dibagi menjadi 2 dimana 23 ribu ton untuk CBP dan 32 ribu ton untuk beras komersil.Bulog Diperintah Impor Beras 2 Juta Ton, Untuk Apa Sih?
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Pemerintah Tambah Impor Beras Dua Juta Ton Hingga Akhir Tahun |Republika OnlineImpor beras ini khusus untuk CBP tapi bisa dipakai operasi pasar beras hingga bansos.
Les mer »
NTT Krisis Beras, Pemerintah Kirim 1.600 Ton Beras Pakai Tol LautHarga beras di wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) melambung tinggi akibat krisis beras yang saat ini terjadi di provinsi tersebut.
Les mer »
Atasi Krisis Beras NTT, Kapal Tol Laut Angkut 1.600 Ton Bantuan BerasCapt. Hendri Ginting mengatakan pengangkutan bantuan beras untuk masyarakat di Provinsi NTT tersebut dilakukan menggunakan dua unit kapal Tol Laut.
Les mer »
Dihantui 'Resesi Seks', Separah Ini Kondisi Kondisi Populasi Anjlok di JepangJepang kini diterpa penurunan jumlah populasi imbas banyak warganya yang ogah membesarkan anak. Pemerintahnya ketar-ketir, lalu separah apa kondisi di sana?
Les mer »
Hore! Bansos Beras Bulog Siap Cair ke 21,35 Juta PenerimaPerum Bulog akan menyalurkan bansos beras sekitar 630.000 ton untuk 21,35 juta masyarakat berpendapatan rendah.
Les mer »
Pemerintah Segera Bagikan Bansos 10 Kilogram Beras, Bapanas: Saat Ini Sedang Dikemas BulogPemerintah segera menggelontorkan bantuan sosial (Bansos) 10 kilogram beras untuk 21,353 juta masyarakat berpendapatan rendah.
Les mer »