Muzani Ingatkan Kader PII Cermat Memilih Pemimpin di Pemilu 2024 PII
jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua MPR RI Ahmad Muzani membuka Muktamar Nasional XXXII Pelajar Islam Indonesia di Balikpapan, Kalimantan Timur pada Jumat .
Dia juga menyampaikan salam dari Prabowo kepada para peserta Muktamar PII."Insyaallah nanti setelah muktamar dan terpilih pemimpin yang baru, Pak Prabowo berharap bisa bertemu dan menyampaikan selamat secara langsung di lain waktu," kata Muzani dalam siaran pers diterima di Jakarta. Pria kelahiran 15 Juli 1968 itu menyebut PII dibentuk pada 4 Mei 1947 yang saat ini sebut sebagai hari bangkit, bukan hari kelahiran.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
KPU Ungkap Penyebab Belum Ada yang Daftar Jadi Bacaleg DPRD Jawa Barat untuk Pemilu 2024KPU Ungkap Penyebab Belum Ada yang Daftar Jadi Bacaleg DPRD Jawa Barat untuk Pemilu 2024: Sudah ada tiga pendaftar bacaleg DPD Jawa Barat, namun belum ada yang daftar jadi bacaleg DPRD Jawa Barat hingga hari ketiga.
Les mer »
Kelakar Cak Imin ke AHY Jika Nanti Koalisinya Menang Pemilu 2024Muhaimin mengatakan perbedaan koalisi tidak kemudian jadi renggang dalam silaturahim harus terus dibangun.
Les mer »
Bertemu di Perpustakaan SBY, Cak Imin dan AHY Ingin Pemilu 2024 DemokratisKendati kedua partai masih dalam koalisi masing-masing, menurut AHY, hal itu tidak menjadi batasan untuk berkomunikasi. Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)...
Les mer »
Bertemu Cak Imin, AHY: Jangan Ada Intervensi, Intimidasi, dan Kecurangan Pemilu 2024Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY bertemu Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin membahas Pemilu 2024.
Les mer »