Naskah Khutbah Jumat: Kemuliaan dan Keberkahan Ramadhan
Liputan6.com, Jakarta - Umat Islam seluruh dunia menyambut Ramadhan dengan gembira. Bagaimana tidak, bulan suci ini adalah bulan paling mulia dan berkah.
Pada Ramadhan pekan kedua ini, redaksi menyajikan naskah khutbah Jumat untuk mengingatkan kembali mengenai kemuliaan dan keberkahan Ramadhan. 2 dari 3 halamanKhutbah I الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي امْتَنَّ عَلَى الْعِبَادِ بِأَنْ يَجْعَلَ فِي كُلِّ زَمَانِ فَتْرَةٍ مِنَ الرُّسُلِ بَقَايَا مِنْ أَهْلِ الْعِلْمِ، يَدْعُونَ مَنْ ضَلَّ إِلَى الْهُدَى، وَيَصْبِرُونَ مِنْهُمْ عَلَى الأَذَى، وَيُحْيُونَ بِكِتَابِ اللَّهِ أَهْلَ الْعَمَى، أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لَاشَرِيْكَ لَهُ، شَهَادَةَ مَنْ هُوَ خَيْرٌ مَّقَامًا وَأَحْسَنُ نَدِيًّا.
Bulan suci Ramadhan merupakan bulan yang selalu dinanti dan dirindukan oleh setiap umat Islam. Hari-hari yang lebih khusyu dalam beribadah merupakan hal yang sulit didapatkan di hari biasa sehingga tidak heran jika di bulan suci Ramadhan banyak hal yang biasa menjadi istimewa. Ramadhan menyediakan paket yang kental dengan siraman jiwa, seperti puasa, tarawih, malam Lailatul Qadar hingga kembali ke fitrah dalam Idul Fitri.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
Naskah Khutbah Jumat: Hakikat Puasa Ramadhan untuk Membentuk KetakwaanNaskah khutbah Jumat pekan kedua Ramadhan: Hakikat puasa Ramadhan untuk membentuk ketakwaan
Les mer »
Teks Khutbah Jumat Singkat Ramadhan: Siapa Umat Islam yang Utama?Teks Khutbah Jumat Singkat Ramadhan: Siapa Umat Islam yang Utama?
Les mer »
Rincian dan Naskah Aturan THR 2023 untuk Buruh dan Pekerja SwastaAturan THR bagi pekerja swasta dituangkan dalam rupa Surat Edaran (SE) Menteri Tenaga Kerja Nomor M/2/HK.04/III/2023
Les mer »
Tarantino Mengaku Sudah Selesaikan Naskah untuk Film TerakhirnyaTarantino telah berulang kali mengatakan ingin pensiun telah membuat film ke-10, dengan dua film Kill Bill dipandang sebagai satu kesatuan.
Les mer »
Puluhan Ribu Naskah Sunda Diperkirakan Belum Terdokumentasikan |Republika OnlineNaskah yang beredar di luar negeri terkadang tidak mencerminkan kehidupan sebenarnya.
Les mer »
Dituduh Curi Motor, Agus Babak Belur Dihajar WargaSeorang pria bernama Agus Tarwin (50), warga Jalan Naskah, Kecamatan Sukarami, Palembang mengalami kejadian tidak mengenakkan.
Les mer »