Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Laksamana Muda Julius Widjojono mengatakan, siaga tempur ini dilakukan di daerah rawan dan tidak melebar kemana-mana.
Liputan6.com, Jakarta - Panglima TNI Laksamana Yudo Margono telah menaikan status operasi penyelamatan Pilot Susi Air Captain Philips M menjadi siaga tempur. Hal ini setelah Kelompok Kriminal Bersenjata melakukan penyerangan terhadap prajurit TNI."Untuk diketahui bahwa tidak usah khawatir dengan istilah siaga tempur. Karena itu memang sudah terplot, tidak ngawur, tidak melebar ke mana-mana, ya di situ. Ketahuan posisi mereka," kata Julius kepada wartawan, Jumat .
"Kalau mereka mengatakan minta negosiasi, bukankah kita selama ini sudah negosiasi. Betul tidak? Ya kan?. Ya kita negosiasi melalui pemuka adat, kepala pemerintah setempat, ya kan. Di sana mereka minta nego, itu artinya mereka terjepit," sebutnya. Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono menyebutkan 4 anggota TNI mengalami luka-luka dan 1 orang meninggal dunia pasca di serang KKB di distrik Mugi, Kabupaten Nduga Papua Pegunungan. Adapun 4 orang anggota TNI belum terkonfirmasi posisinya.
"Kita tetap melaksanakan operasi penegakan hukum dengan soft approach ya, kita tetap mendahulukan itu, dari awal kita sampaikan itu," kata Yudo kepada wartawan di Lanud Yohanis Kapiyau Timika, Papua, Selasa 18 April 2023.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
DPR Minta TNI Pertimbangkan Ulang Penerapan Operasi Siaga Tempur di PapuaIstilah operasi siaga tempur menimbulkan efek ketakutan di masyarakat
Les mer »
Alasan Panglima TNI Naikkan Operasi Lawan KKB di Papua Jadi Siaga TempurPanglima TNI Yudo Margono meningkatkan status di Papua menjadi siaga tempur dalam operasi lawan KKB akibat pendekatan lunak dianggap tidak efektif.
Les mer »
Christina Aryani Merespons Panglima TNI Soal Operasi Siaga Tempur di PapuaAnggota Komisi I DPR Christina Aryani merespons langkah Panglima TNI meningkatkan status operasi menjadi siaga tempur dalam misi pembebasan pilot Susi Air.
Les mer »
11 Fakta Bentrok KKB Papua Vs TNI Dalam Operasi Penyelamatan Pilot Susi AirPertarungan antara TNI dan KKB memanas saat penyelamatan pilot Susi Air Philip Mehrtens. Dalam operasi seorang anggota TNI gugur.
Les mer »
4 Prajurit TNI Gugur di Nduga Papua, TNI Sebut KKB Sedang Cari SimpatiSerangan brutal Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Magi Mam, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, pada Sabtu (15.4.2023) mengakibatkan empat prajurit TNI gugur...
Les mer »