PAN Sebut PDIP Ajak Berkoalisi Dukung Ganjar Pranowo Capres TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Partai Amanat Nasional Eddy Soeparno mengungkapkan sosok yang berpeluang diusung partainya pada kontestasi Pemilihan Presiden 2024. Eddy menjelaskan, PAN dalam dua kali Pilpres, yakni pada 2014 dan 2019, selalu mendukung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai capres.Oleh sebab itu, Eddy menyebut hubungan PAN dengan Gerindra sedianya berlangsung baik. “Kami dengan Pak Prabowo, dengan Gerindra, itu sudah sangat dekat.
PPP melalui rapat pimpinan nasional telah mengusung Ganjar sebagai capres, sementara Partai Golkar menjagokan Ketua Umum Airlangga Hartarto. Sinyal PAN dukung GanjarEddy menyebut partai pimpinan Zulkifli Hasan alias Zulhas ini masih terus berproses menentukan bacapres sembari melihat dinamika terkini. Kendati demikian, ia mengaku PAN bakal bisa bekerja sama dengan baik bersama seluruh sosok capres yang mencuat.
Norge Siste Nytt, Norge Overskrifter
Similar News:Du kan også lese nyheter som ligner på denne som vi har samlet inn fra andre nyhetskilder.
PDIP: Cawapres Ganjar Diputuskan Bersama Parpol Koalisi |Republika OnlinePDIP sebut cawapres Ganjar Pranowo akan diputuskan bersama dengan parpol koalisi.
Les mer »
Hasto Sebut PDIP Serap Usulan Cawapres Ganjar dari GP Ansor |Republika OnlineSekjen Hasto sebut PDIP akan menyerap usulan cawapres untuk Ganjar dari GP Ansor.
Les mer »
KIB akan Rundingkan Usulan Capres Golkar, PAN, dan PPP |Republika OnlineKetum Golkar sebut KIB hingga kini solid meski PPP mendukung Ganjar dari PDIP
Les mer »
Respons PDIP dan PAN Usai PPP Dukung Ganjar Pranowo CapresSetelah mendukung Ganjar Pranowo sebagai Capres, muncul banyak respons dari partai politik. PDIP dan PAN adalah diantaranya.
Les mer »
PDIP sebut cawapres untuk Ganjar akan ditetapkan koalisi parpolKeputusan mengenai calon wakil presiden yang akan mendampingi Ganjar Pranowo akan ditetapkan setelah berbagai tahapan kerja sama politik mencapai titik final.
Les mer »
Setelah PPP, Sekjen PDIP Sebut Akan Ada Partai Lain yang Dukung Ganjar CapresPDIP menyatakan akan ada partai yang menyatakan dukungannya kepada Ganjar Pranowo dalam waktu dekat, setelah PPP, Hanura dan PSI
Les mer »